Ifumi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Ifu mie)
Ifumi
I Fu Mie, Yogyakarta.jpg
Sebuah piring yang berisi ifumi di Yogyakarta
Nama lainYi fu mein
SajianHidangan utama
Tempat asal Indonesia
DaerahNasional
Dibuat olehTionghoa-Indonesia
Suhu penyajianPanas
Ifumi

Ifumi adalah sejenis makanan Tionghoa. Makanan ini berbentuk bakmi yang telah direbus lalu digoreng lagi sampai garing berbentuk sarang. Kemudian di atasnya disiram dengan tumisan sayuran, biasanya disebut cap cay.

Ifumi juga populer di Indonesia dan sering kali dimakan pada acara-acara khusus.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]