Anang Syakhfiani
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Anang Syakhfiani | |
---|---|
Bupati Tabalong ke-9 | |
Masa jabatan 2014 – petahana | |
Wakil | Zony Alfianoor Mawardi |
Pendahulu | Rachman Ramsyi |
Pengganti | masih menjabat |
Informasi pribadi | |
Lahir | 26 Juni 1960 (umur 62) Murung Pudak, Kalimantan Selatan |
Kebangsaan | Indonesia |
Partai politik | PAN |
Drs. H. Anang Syakhfiani, M.Si. (lahir 26 Juni 1960) adalah bupati Tabalong yang menjabat saat ini untuk masa periode 2014–2019.[1] Ia menjabat sebagai bupati Tabalong berpasangan dengan wakil bupati Zony Alfianoor dilantik oleh Gubernur Kalsel Rudy Ariffin pada 17 Maret 2014 di halaman Gedung DPRD Tabalong.[2]
Referensi[sunting | sunting sumber]
- ^ Pelantikan Bupati Tabalong Berjalan Aman dan Lancar -banjarmasin.tribunnews.com, diakses 30 Maret 2014.
- ^ Bupati Tabalong Masa Bakti 2014-2019, Anang-Zony Dilantik Diarsipkan 2016-03-05 di Wayback Machine. - metro7.co.id, diakses 30 Maret 2014.
Didahului oleh: Rachman Ramsyi |
Bupati Tabalong 2014–sekarang |
Diteruskan oleh: masih menjabat |
Kecamatan | ||
---|---|---|
Kepala daerah petahana di Kalimantan Selatan | ||
---|---|---|
Bupati |
| |
Wali Kota | ||
Terakhir diperbarui pada 5 Desember 2022 |
![]() | Artikel bertopik biografi politikus Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |
Kategori tersembunyi:
- Templat webarchive tautan wayback
- Pages using infobox officeholder with unknown parameters
- Semua orang hidup
- Semua artikel biografi
- Artikel biografi November 2022
- Semua artikel rintisan
- Rintisan biografi politikus Indonesia
- Semua artikel rintisan November 2022
- Semua tokoh Indonesia
- Semua rintisan biografi
- Rintisan biografi Indonesia November 2022