Ambon Plaza
Tampilan
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
![]() | |
Lokasi | Maluku, Indonesia |
---|---|
Alamat | Jl. Sam Ratulangi, Honipopu, Sirimau, Ambon |
Dibuka | 1995; 30 tahun lalu (1995)[1] |
Pengembang | PT Modern Multiguna[2] |
Pemilik | Pemerintah Kota Ambon[2] |
Jumlah lantai | 5 |
Ambon Plaza, sering disingkat menjadi Amplaz, adalah sebuah pusat perbelanjaan di Ambon. Terletak di Jalan Sam Ratulangi, dekat dengan Pelabuhan Yos Soedarso, mal ini dibuka pada tahun 1995, menjadikannya sebagai mal tertua di Ambon.[1][3] Ambon Plaza ditempati oleh Foodmart dan Matahari Department Store sebagai penyewa-penyewa utama. Mal ini dahulu pernah memiliki bioskop yang awalnya dikelola oleh Cinema 21, sebelum digantikan oleh Platinum Cineplex pada tahun 2019.[4] Per tahun 2024, bioskop tersebut sudah tutup.[butuh rujukan]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ a b "Ambon Plaza". KF Map Asia. Diakses tanggal 14 April 2024.
- ^ a b "Aset Pemkot Ambon kembali dikelola pihak ketiga". Antara. 27 Desember 2023.
- ^ "Pemkot Ambon Ambil alih Aset Mall Amplaz". Patroli News. 31 Januari 2023.
- ^ "Platinum Cineplex Ambon hadirkan konsep "one stop entertainment"". Antara Maluku. 19 Januari 2019.
![]() | Artikel bertopik mal, toserba, atau pusat perbelanjaan ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |
Kategori tersembunyi:
- Mapframe Infobox tanpa hubungan OSM di Wikidata
- Artikel dengan pernyataan yang tidak disertai rujukan
- Artikel dengan pernyataan yang tidak disertai rujukan Desember 2024
- Semua artikel rintisan
- Rintisan bertopik pusat perbelanjaan
- Semua artikel rintisan Desember 2024
- Halaman yang menggunakan ekstensi Kartographer