Gunung Bandahara
Loncat ke navigasi
Loncat ke pencarian
Gunung Bandahara | |
---|---|
Titik tertinggi | |
Ketinggian | 3.030 m (9.941 kaki) |
Masuk dalam daftar | Ribu |
Geografi | |
Letak | Kabupaten Gayo Lues, Aceh Indonesia |
Geologi | |
Jenis gunung | Gunung tidak berapi |
Gunung Bandahara adalah sebuah gunung yang terdapat di Kabupaten Gayo Lues, Provinsi Aceh, Indonesia. Jarak dari kota Blang Kejeran ibu kota Kabupaten Gayo Lues sekitar 50 ke arah tenggara - timur, sedangkan jarak dari Kota Kutacane, ibu kota Kabupaten Aceh Tenggara, sekitar 35 km arah utara - barat laut.
Nepenthes di atas adalah tanaman endemik Pulau Sumatra yang hanya ada di Gunung Bandahara.
Lihat pula[sunting | sunting sumber]