Batalyon Infanteri 644: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Ksatria langit (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Ksatria langit (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler menghilangkan referensi [ * ]
Baris 36: Baris 36:


== Pelatihan Raider ==
== Pelatihan Raider ==
Pada tanggal [[16 juni 2016]] sebanyak 750 personel [[Yonif 644/Walet Sakti]] berangkat ke [[Pusdikpassus|Pusdiklatpasus]], [[Batujajar, Bandung Barat|Batujajar]] untuk melaksanakan Latihan [[Raider]] guna meningkatkan kapasitas pasukan, dari [[Infanteri]] Reguler menjadi Raider Khusus. pasukan yang diberangkat sudah termasuk Danyon dan Wadanyon. Pendidikan personil batalyon tersebut memakan waktu selama 3 bulan Terdiri dari tahap Basis , Gunung Hutan , dan Rawa laut. yang ditutup dengan Upacara pembaretan di [[Cilacap]] [[Jawa tengah]] Oleh [[Pangdam XII / tanjungpura]] [[Mayor Jenderal]] [[Andika perkasa]].
Pada tanggal [[16 juni 2016]] sebanyak 750 personel [[Yonif 644/Walet Sakti]] berangkat ke [[Pusdikpassus|Pusdiklatpasus]], [[Batujajar, Bandung Barat|Batujajar]] untuk melaksanakan Latihan [[Raider]] guna meningkatkan kapasitas pasukan, dari [[Infanteri]] Reguler menjadi Raider Khusus. pasukan yang diberangkat sudah termasuk Danyon dan Wadanyon. Pendidikan personil batalyon tersebut memakan waktu selama 3 bulan Terdiri dari tahap Basis , Gunung Hutan , dan Rawa laut. yang ditutup dengan Upacara pembaretan di [[Cilacap]] [[Jawa tengah]] Oleh [[Pangdam XII / tanjungpura]] [[Andika perkasa|Mayjend TNI Andika perkasa]].
<!--
<!--
Oleh karena itu pada tanggal 1 Desember 2004, Kodim 1206/Psb membuat Analisa Wilayah Ditinjau dari Strategi Dihadapkan Dengan Hakekat Ancaman, didalamnya memuat Rencana Dislokasi Yonif Raider Khusus 644/Walet Sakti yang berkedudukan di sebelah kiri Jl. Lintas Selatan Psb-Ptk Mungguk Keribang Km-7 Kel. Kedamin, Kec. Kedamin, Kab. Kapuas Hulu; berdasarkan SKT Camat Kedamin Nomor: 593-21/06/LRH-B/2002 tanggal 10 Oktober 2002 tertera seluas (500 x 1.000 meter), terletak diantara Northing 402550.38; Easting 151814.467 s.d. Northing 543.974; Easting 685.900. Sesuai pertimbangan Rencana Tata Ruang Putussibau, dan berdasarkan Surat Pangdam VI/Tpr Nomor B/998/IX/2007 tanggal 12 September 2007 tentang Saran Revisi dan Pengajuan Baru pada Rencana Pengembangan dan Pembentukan Kesatuan jajaran Kodam XII/Tpr TA. 2005 s.d 2024, dislokasi Mayonif 644/Wls dipindahkan di Jl. Lintas Utara Km-7 di desa Sibau Hilir, Kec. Putussibau, Kab. Kapuas Hulu, menuju perbatasan negara. -->
Oleh karena itu pada tanggal 1 Desember 2004, Kodim 1206/Psb membuat Analisa Wilayah Ditinjau dari Strategi Dihadapkan Dengan Hakekat Ancaman, didalamnya memuat Rencana Dislokasi Yonif Raider Khusus 644/Walet Sakti yang berkedudukan di sebelah kiri Jl. Lintas Selatan Psb-Ptk Mungguk Keribang Km-7 Kel. Kedamin, Kec. Kedamin, Kab. Kapuas Hulu; berdasarkan SKT Camat Kedamin Nomor: 593-21/06/LRH-B/2002 tanggal 10 Oktober 2002 tertera seluas (500 x 1.000 meter), terletak diantara Northing 402550.38; Easting 151814.467 s.d. Northing 543.974; Easting 685.900. Sesuai pertimbangan Rencana Tata Ruang Putussibau, dan berdasarkan Surat Pangdam VI/Tpr Nomor B/998/IX/2007 tanggal 12 September 2007 tentang Saran Revisi dan Pengajuan Baru pada Rencana Pengembangan dan Pembentukan Kesatuan jajaran Kodam XII/Tpr TA. 2005 s.d 2024, dislokasi Mayonif 644/Wls dipindahkan di Jl. Lintas Utara Km-7 di desa Sibau Hilir, Kec. Putussibau, Kab. Kapuas Hulu, menuju perbatasan negara. -->
== Personil ==
== Personil ==
== Sesuai TOP terbaru Yonif Raider Khusus 644/Walet Sakti merupakan salah satu [[Yonif]] Raider Khusus di jajaran [[TNI-]]AD .yaitu satuan yang berdislokasi di perbatasan yang mana mempunyai 4 Kompi senapan dan 1 Kompi [[Khusus]] ,inilah yang membedakan dengan batalyon infanteri reguler lain.karena proyeksi tugas Yonif Raider Khusus 644/Walet Sakti cukup kompleks yaitu pengawasan dan pengamanan perbatasan wilayah RI-Malaysia [[Kalimantan Barat]], apalagi PLB Nanga Badau sudah dibuka, sehingga kehadiran Yonif Raider Khusus 644/Walet Sakti sebagai batalyon diperkuat adalah sebuah kebutuhan.<ref>[http://www.tni.mil.id/view-70407-313-prajurit-baru-perkuat-yonif-644walet-sakti.html "313 Prajurit Baru Perkuat Yonif 644/Walet Sakti"] ''website tni.mil.id''</ref> ==
== Referensi ==
== Referensi ==
{{reflist}}
{{reflist}}

Revisi per 13 Maret 2017 13.10

Batalyon Infanteri Raider Khusus 644/Walet Sakti
Dibentuk2007
NegaraIndonesia
CabangTNI Angkatan Darat
Tipe unitPasukan elit
PeranOperasi Raid,Anti Gerilya , Pertempuran Hutan,Perang Berlarut,Operasi Mobil Udara,Counter Terorrism
Jumlah personelRahasia
Bagian dariBrigif 19/Khatulistiwa
MarkasPutussibau, Kalimantan Barat
JulukanYonif RK 644/Walet Sakti
MotoSelalu Menang Dalam Berjuang
Warna BaretHijau Lumut Berlambang Raider
PenugasanPamtas RI - Malaysia
Tokoh
DanyonifMayor Inf Gede Setiawan

Batalyon Infanteri Raider Khusus 644/Walet Sakti yang sebelumnya bernama Yonif 644/Walet Sakti merupakan kesatuan yang berada di bawah Brigade Infanteri Raider Khusus 19/Khatulistiwa, Kodam XII/Tanjungpura. Yonif ini berkedudukan di Kota Putussibau, Kapuas Hulu, dirancang berdasarkan Surat Telegram Kasad Nomor ST/129/2004 tanggal 13 Februari 2004 tentang Perintah Membuat Kajian Pembentukan Kesatuan Baru dan Pengembangan di jajaran Kodam XII/Tanjungpura.[1]

Pelatihan Raider

Pada tanggal 16 juni 2016 sebanyak 750 personel Yonif 644/Walet Sakti berangkat ke Pusdiklatpasus, Batujajar untuk melaksanakan Latihan Raider guna meningkatkan kapasitas pasukan, dari Infanteri Reguler menjadi Raider Khusus. pasukan yang diberangkat sudah termasuk Danyon dan Wadanyon. Pendidikan personil batalyon tersebut memakan waktu selama 3 bulan Terdiri dari tahap Basis , Gunung Hutan , dan Rawa laut. yang ditutup dengan Upacara pembaretan di Cilacap Jawa tengah Oleh Pangdam XII / tanjungpura Mayjend TNI Andika perkasa.

Personil

Referensi