Aminah binti Wahb
(Dialihkan dari Aminah binti Wahab)
Loncat ke navigasi
Loncat ke pencarian
Artikel atau halaman tentang atau mungkin bertopik biografi tokoh muslim ini membutuhkan lebih banyak rujukan, kutipan, sitasi atau catatan kaki. Gunakan templatnya atau alat untuk pemastian. Anda dapat berkontribusi dalam WBI memperbaiki artikel ini dengan menambahkannya dari sumber yang tepercaya, dalam WBI ada 398 halaman sejenis ini. Silakan menghapus templat pemeliharaan ini setelahnya. Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampilkan] di bagian kanan.
|
Aminah binti Wahab | |
---|---|
Lahir | Madinah |
Meninggal | 577 |
Sebab meninggal | Sakit |
Tempat peristirahatan | Al-Abwa, Arab Saudi |
Suami/istri | Abdullah Juli 570 - Januari 571 |
Anak | Muhammad |
Orang tua | Wahab (ayah) Barrah (ibu) |
Aminah Az- Zuriyah binti Wahab (Aminah binti Wahab) (???-577) (Bahasa Arab: آمنة بنت وهب) adalah ibu yang melahirkan Muhammad, Nabi Islam. Aminah menikah dengan Abdullah. Tidak terdapat keterangan mengenai lahirnya dia, dan menurut sejarah ia meninggal pada tahun 577 ketika dalam perjalanan menuju Yatsrib untuk mengajak Muhammad mengunjungi pamannya dan melihat kuburan ayahnya.
Kelahiran & kehidupan keluarga[sunting | sunting sumber]
Aminah dilahirkan di Mekkah. Ayah Aminah adalah pemimpin Bani Zuhrah, yang bernama Wahab bin Abdulmanaf bin Zuhrah bin Kilab.[1] Sedangkan ibu Aminah adalah Barrah binti Abdul-Uzza bin Usman bin Abduddar bin Qushay.[2]
Silsilah keluarga[sunting | sunting sumber]
Berikut ini adalah silsilah keluarga Aminah binti Wahb:[2]
Kilab | |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Zuhrah | Qushay | ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Abdulmanaf | 'Abd al-'Uzza | Abduddar | Abdulmanaf | ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Wahab | Asad | Usman | Hasyim | ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Ummu Hubaib | Abduluzza | Abdul-Muththalib | |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Barrah | Abdullah | ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Aminah | |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Muhammad | |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Referensi[sunting | sunting sumber]
- ^ The story of a man who accepted Islam in its early days
- ^ a b Aisyah Abdurahman binti Syathi. Sayidah Aminah: Ibunda Nabi Muhammad. Jakarta: Lentera, 2004. ISBN 979-3018-73-9
Bacaan lanjutan[sunting | sunting sumber]
- An extract from Beacons of Light: Muhammad, the Prophet, and Fatimah, the Radiant: A Partial Translation of I'lamu 'l Wara bi Alami 'l-Huda by Abu Ali al Fadl ibn al Hasan ibn al Fadl at Tabarsi (c468-548), translated by Dr Mahmoud Ayoub and Dr Lynda Clarke and published in 1986 by the World Organization For Islamic Services, Tehran, Iran: Beacons of Light, Chapter 1: The Holy Prophet of Islam
Pranala luar[sunting | sunting sumber]
- (Inggris) Roots Web
- (Inggris) Victory News Magazine
![]() | Artikel bertopik biografi tokoh Islam ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |