Lompat ke isi

Anastasius I (kaisar)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Anastasius I
Kaisar
Anastasius.
Berkuasa11 April 491 – 9 Juli 518
PendahuluZeno
PenerusYustinus I
PermaisuriAriadne
Nama lengkap
Flavius Anastasius
WangsaLeo

Anastasius I Dicorus (bahasa Latin: Flavius Anastasius; bahasa Yunani: Φλάβιος Ἀναστάσιος; c. 430 – Juli 518) adalah Kaisar Romawi Timur (Bizantium) dari tahun 491 hingga 518.

Perang-perang utama yang meletus pada masanya adalah Perang Isauria dan Perang melawan Persia.

Referensi

[sunting | sunting sumber]