Bank BJB Syariah
Loncat ke navigasi
Loncat ke pencarian
![]() | |
Jasa keuangan/publik | |
Didirikan | Bandung, Indonesia (2010) |
Kantor pusat | ![]() |
Tokoh kunci | A. Riawan Amin Presiden Direktur |
Situs web | www.bjbsyariah.co.id |
PT Bank BJB Syariah atau yang lebih dikenal dengan BJB Syariah adalah bank yang berdiri sejak 2010. Bank ini merupakan pemisahan dari induk perusahaan,yaitu Bank BJB,setelah berberapa tahun menjadi UUS pada 2010.
Manajemen[sunting | sunting sumber]
Komisaris[sunting | sunting sumber]
- Komisaris Utama: Hendarin Sukamadji
- Komisaris:Erick (Independen)
- Komisaris:Cahya
- Komisaris:Santoso Djojo Koesomo
Direksi[sunting | sunting sumber]
- Direktur Utama:A. Riawan Amin
- Direktur:Hamara Adam
- Direktur:Didi Murwadi
- Direktur:Mochamad Mujib Mas'ud
- Direktur Kepatuhan:Ali Nuridin
Dewan Pengawas Syariah[sunting | sunting sumber]
- Ketua:Prof Dr Jaih,M.Ag,MH
- Anggota:Rikza Maulan,Lc.M.Ag
- Anggota:Iwan Kartiawan Manshur,Lc
- Anggota:Drs. H. E. Sunidja,MM.
Produk dan Layanan[sunting | sunting sumber]
Perhimpunan Dana[sunting | sunting sumber]
- Tabungan iB Maslahah
- Giro iB Maslahah
- Deposito iB Maslahah
- Tabungan Haji iB Maslahah
Pembiayaan[sunting | sunting sumber]
- Kredit Modal Kerja
- Kredit Investasi
- Dana Talangan Haji iB Maslahah
- Pembiayaan Pemilikan Kendaraan Bermotor iB Maslahah
- Pembiayaan Pemilikan Rumah iB Maslahah
- Pembiayaan Serbaguna
- Mitra Emas iB Maslahah
Layanan[sunting | sunting sumber]
- Cash Management System
- Transfer
- RTGS
- Kliring
Perbankan Elektronik[sunting | sunting sumber]
- Mobile Banking
Pranala luar[sunting | sunting sumber]
- (Indonesia) /Situs Resmi BJB Syariah
![]() | Artikel bertopik perbankan ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |