Kabupaten administrasi di Indonesia: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
-iNu- (bicara | kontrib)
k memindahkan Kabupaten administratif ke Kabupaten administrasi melalui peralihan: Kabupaten administrasi beda dengan kabupaten administratif
-iNu- (bicara | kontrib)
k Membuang kategori Pembagian administratif; Menambahkan kategori Pembagian administratif Indonesia (HotCat)
Baris 9: Baris 9:
* [[Kota administrasi]]
* [[Kota administrasi]]


[[Kategori:Pembagian administratif]]


[[su:Kabupatén administratif]]
[[su:Kabupatén administratif]]

[[Kategori:Pembagian administratif Indonesia]]

Revisi per 31 Juli 2010 03.24

Kabupaten administrasi adalah pembagian wilayah administrasi di Indonesia di bawah provinsi. Saat ini hanya terdapat satu kabupaten administrasi di Indonesia, yakni Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu, Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta.

Berbeda dengan kabupaten-kabupaten lain di Indonesia, kabupaten administrasi bukanlah daerah otonom. Kabupaten administrasi dipimpin oleh seorang bupati dan dibantu oleh wakil bupati yang diangkat oleh gubernur dari kalangan pegawai negeri sipil. Perangkat daerah kabupaten administrasi terdiri atas Sekretariat Kabupaten Administrasi, Suku Dinas, lembaga teknis lain, kecamatan, dan kelurahan.

Lihat pula