Lompat ke isi

Kalifornium(III) fluorida

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Californium trifluoride)
Kalifornium(III) fluorida
Nama
Nama IUPAC
Kalifornium(III) fluorida
Nama lain
Kalifornium trifluorida
Penanda
Model 3D (JSmol)
3DMet {{{3DMet}}}
Nomor EC
Nomor RTECS {{{value}}}
  • InChI=1S/Cf.3FH/h;3*1H/q+3;;;/p-3
    Key: RFYJBQZVUMTFMQ-UHFFFAOYSA-K
  • [Cf+3].[F-].[F-].[F-]
Sifat
CfF3
Massa molar 308,00 g·mol−1
Penampilan Padatan kuning kehijauan
Densitas g/cm3
Struktur
Ortorombik
Senyawa terkait
Senyawa terkait
Berkelium trifluorida
Einsteinium trifluorida
Bahaya
Bahaya utama Radioaktif
Kecuali dinyatakan lain, data di atas berlaku pada suhu dan tekanan standar (25 °C [77 °F], 100 kPa).
Referensi

Kalifornium(III) fluorida adalah senyawa anorganik biner dari kalifornium dan fluorin dengan rumus CfF3.[1] Seperti pada kalifornium oksida (Cf2O3) dan senyawa kalifornium halida lainnya, termasuk kalifornium klorida (CfCl3), bromida (CfBr3), dan iodida (CfI3), atom kalifornium dalam senyawa ini memiliki keadaan oksidasi +3.

Sifat fisik[sunting | sunting sumber]

Kalifornium(III) merupakan padatan berwarna kuning kehijauan[2] dan memiliki dua struktur kristal yang bergantung pada suhu. Pada suhu rendah, struktur ortorombik (jenis YF3) ditemukan dengan parameter kisi a = 665,3(3) pm, b = 703,9(1) pm, dan c = 439,3(3) pm. Pada suhu yang lebih tinggi, senyawa ini memiliki struktur trigonal (jenis LaF3) dengan: a = 694,5(3) pm dan c = 710,1(2) pm. Di sini, setiap atom kalifornium dikelilingi oleh sembilan atom fluorin dalam struktur prisma trigonal bertudung-tiga yang terdistorsi.[3][4]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Haupt, Axel (22 Maret 2021). Organic and Inorganic Fluorine Chemistry: Methods and Applications (dalam bahasa Inggris). Walter de Gruyter GmbH & Co KG. hlm. 618. ISBN 978-3-11-065933-7. Diakses tanggal 10 Februari 2024. 
  2. ^ "WebElements Periodic Table » Californium » californium trifluoride". webelements.com. Diakses tanggal 10 Februari 2024. 
  3. ^ Stevenson, J. N.; Peterson, J. R. (1 Oktober 1973). "The trigonal and orthorhombic crystal structures of CfF3 and their temperature relationship". Journal of Inorganic and Nuclear Chemistry (dalam bahasa Inggris). 35 (10): 3481–3486. doi:10.1016/0022-1902(73)80356-2. ISSN 0022-1902. Diakses tanggal 10 Februari 2024. 
  4. ^ Macintyre, Jane E. (23 July 1992). Dictionary of Inorganic Compounds (dalam bahasa Inggris). CRC Press. hlm. 2825. ISBN 978-0-412-30120-9. Diakses tanggal 10 Februari 2024.