Lompat ke isi

Kota Banjar: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Alecs.bot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: en:Banjar, West Java
k bot Mengubah: jv:Kutha Banjar
Baris 46: Baris 46:


[[en:Banjar, West Java]]
[[en:Banjar, West Java]]
[[jv:Banjar kutha]]
[[jv:Kutha Banjar]]
[[ms:Kota Banjar]]
[[ms:Kota Banjar]]
[[nl:Banjar]]
[[nl:Banjar]]

Revisi per 3 Juni 2008 09.57

Untuk artikel kabupaten di Kalimantan Selatan dengan nama sama, lihat Kabupaten Banjar. Untuk kegunaan lain, lihat Banjar.


Kota Banjar
Daerah tingkat II
Motto: 
-
Peta
Peta
Kota Banjar di Jawa
Kota Banjar
Kota Banjar
Peta
Kota Banjar di Indonesia
Kota Banjar
Kota Banjar
Kota Banjar (Indonesia)
Koordinat: 7°22′S 108°32′E / 7.37°S 108.53°E / -7.37; 108.53
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Barat
Tanggal berdiri1 Desember 2002
Dasar hukumUU No. 27/2002
Jumlah satuan pemerintahan
Daftar
  • Kecamatan: 4
  • Kelurahan: -
Pemerintahan
 • BupatiDr. H. Herman Sutrisno MM (2004-sekarang)
Luas
 • Total113,59 km² km2 (Formatting error: invalid input when rounding sq mi)
Populasi
 • Total167,000 (2.003)
 • Kepadatan1,469/km2 (3,800/sq mi)
Demografi
Zona waktuUTC+07:00 (WIB)
Kode BPS
3279 Edit nilai pada Wikidata
Kode area telepon0265
Kode Kemendagri32.79 Edit nilai pada Wikidata
DAURp. 273.232.000.000.00 (273,2 Milyar)
Situs webhttp://www.banjar-jabar.go.id


Kota Banjar, adalah sebuah kota di Provinsi Jawa Barat, Indonesia. Kota Banjar berada di perbatasan dengan Provinsi Jawa Tengah, yakni dengan Kabupaten Cilacap. Banjar merupakan menjadi pintu gerbang utama jalur lintas selatan Jawa Barat. Untuk membedakannya dengan Banjarnegara yang berada di Jawa Tengah, kota ini sering disebut juga Banjarpatroman.

Administratif

Secara administratif, kota ini terdiri atas 4 kecamatan, yang dibagi lagi atas sejumlah desa dan kelurahan. Banjar dahulu adalah kota kecamatan bagian dari Kabupaten Ciamis, kemudian ditingkatkan statusnya menjadi kota administratif. Sejak tanggal 1 Desember 2002, Banjar ditetapkan sebagai kota otonom yang terpisah dari Kabupaten Ciamis.

Lansekap

Kota Banjar memiliki lansekap yang beragam. Beberapa bukit di bagian utara, selatan dan barat; Daerah Aliran Sungai Citanduy di bagian tengah dan diikuti zona agrikultural disekitarnya.

Zona agrikultural di Kota Banjar terdiri dari persawahan, perkebunan jati yang dikelola oleh Perhutani dan hutan hujan tropis biasa.

Pada tahun 2006, pembangunan balai kota baru dan markas Kepolisian Resort baru di kecamatan Purwaharja mengharuskan pemotongan sejumlah bukit dan penggundulan hutan jati.

Citanduy

Sungai Citanduy yang mengalir di Kota Banjar telah dibelokkan di Purwaharja dalam proyek Citanduy Ciwulan. Proyek ini bertujuan untuk mengaliri sawah di daerah Langensari. Deposit pasir juga ditemukan di beberapa bagian sungai.

Ekonomi