Bahasa Wales Pertengahan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Bahasa Wales Pertengahan
Kymraec
Dituturkan diWales
EraMendekati bahasa Wales Modern pada sekitar abad ke-15
Bentuk awal
Latin
Kode bahasa
ISO 639-3wlm
LINGUIST List
wlm
Glottologmidd1363[1]
Status konservasi
Bahasa dinyatakan sudah punah
Wales Pertengahan diklasifikasikan sebagai bahasa yang telah punah (EX) pada Atlas Bahasa-Bahasa di Dunia yang Terancam Kepunahan
Referensi: [2][3]
Artikel ini mengandung simbol fonetik IPA. Tanpa bantuan render yang baik, Anda akan melihat tanda tanya, kotak, atau simbol lain, bukan karakter Unicode. Untuk pengenalan mengenai simbol IPA, lihat Bantuan:IPA
 Portal Bahasa
L • B • PW
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Pemberitahuan
Templat ini mendeteksi bahwa artikel bahasa ini masih belum dinilai kualitasnya oleh ProyekWiki Bahasa dan ProyekWiki terkait dengan subjek.

Apa tujuan penilaian artikel?

Sistem penilaian memungkinkan ProyekWiki memantau kualitas artikel dalam bidang subjeknya, dan memprioritaskan pengerjaan artikel ini

Siapa yang dapat menilai artikel?

Secara umum, siapa pun dapat menambah atau mengubah peringkat artikel. Namun, menilai sebuah artikel sebagai "Kelas-A" umumnya membutuhkan persetujuan dari setidaknya dua penyunting, dan label "AB" dan "AP" hanya boleh digunakan pada artikel yang telah diulas dan saat ini ditetapkan sebagai artikel bagus atau artikel pilihan.
04.50, Rabu, 4 Oktober, 2023 (UTC) • hapus singgahan

Bahasa Wales Pertengahan (bahasa Wales: Cymraeg Canol) adalah bahasa yang dituturkan pada abad ke-12 hingga abad ke-15, yang lebih banyak tinggalan daripada tempo sebelumnya. Bentuk bahasa Wales ini berkembang dari bahasa Wales Kuno.

Sejarah dan kesusastraan[sunting | sunting sumber]

Bahasa Wales Pertengahan adalah bahasa dari hampir semua manuskrip awal Mabinogion yang masih ada,[4] meskipun dongeng itu sendiri jauh lebih tua. Bahasa ini juga merupakan bahasa di sebagian besar manuskrip hukum Wales. Bahasa Wales Pertengahan cukup dapat dimengerti, meskipun dengan beberapa penyesuaian, pada penutur bahasa Wales modern.[5]

Lihat juga[sunting | sunting sumber]

Rujukan[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Hammarström, Harald; Forkel, Robert; Haspelmath, Martin, ed. (2019). "Bahasa Wales Pertengahan". Glottolog 4.1. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History. 
  2. ^ "UNESCO Interactive Atlas of the World's Languages in Danger" (dalam bahasa bahasa Inggris, Prancis, Spanyol, Rusia, and Tionghoa). UNESCO. 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 April 2022. Diakses tanggal 26 Juni 2011. 
  3. ^ "UNESCO Atlas of the World's Languages in Danger" (PDF) (dalam bahasa Inggris). UNESCO. 2010. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 31 Mei 2022. Diakses tanggal 31 Mei 2022. 
  4. ^ Bollard, John K. (2007). "Mabinogi and 'Mabinogion'". The Mabinogi. Diakses tanggal 2019-04-19. 
  5. ^ Strachan, John (1909). An introduction to early Welsh. Manchester: Manchester University Press. hlm. v–vi. 

Bacaan lanjut[sunting | sunting sumber]

Templat:Wiktionarycat