4 Gulali
4Gulali | |
---|---|
Asal | Jakarta, Indonesia |
Genre | Pop |
Tahun aktif | (2014-12-28)28 Desember 2014 – 2019 |
Artis terkait | JKT48 |
Anggota | Feni Fitriyanti (sejak 7 Mei 2016) |
Mantan anggota | Martha Graciela (hingga 22 April 2016) Haruka Nakagawa (hingga 7 Mei 2016) Sinka Juliani (hingga 29 September 2019) Syahfira Angela Nurhaliza Ayana Shahab |
4 Gulali adalah sub-grup pertama dari JKT48 yang dibentuk pada 28 Desember 2014. Sebelumnya, pihak official meminta bantuan fans untuk menyumbangkan ide yang menjadi nama proyek tersebut dengan tagar #NAMAHARUKAPROJECT di Twitter.[1] Anggota dan kostum untuk grup tersebut ditentukan oleh Haruka Nakagawa. Mereka sukses membawakan single mereka yaitu "Chu Chu Chu Hanya Untukmu" (Kimi Dake ni Chu! Chu! Chu!) dan "Jadi Diri Sendiri" (Jibun Rashisa) di event JKT48 3rd Anniversary di Tennis Indoor Senayan, Sabtu 27 Desember 2014.[2] Namun, Grace meninggalkan dari 4 Gulali karena dinyatakan lulus dari JKT48 pada 22 April 2016, sedangkan Haruka juga meninggalkan dari 4 Gulali karena akan dinyatakan lulus dari JKT48 pada akhir 2016 mendatang. Pada acara "The Untold Story of JKT48" di Stadion GBK, Jakarta tanggal 7 Mei 2016, 4 Gulali memiliki 2 anggota baru yang menggantikan Grace dan Haruka, yaitu Ayana dan Feni. Pasca Ayana lulus dari JKT48 tahun 2019, sub-unit ini sudah bubar tanpa diberitahu, meski Feni masih ber-status member.
Lagu
[sunting | sunting sumber]- Kimi Dake ni Chu! Chu! Chu! (Hanya Untukmu Chu! Chu! Chu!)
- Jibun Rashisa (Jadi Diri Sendiri)
- Kataomoi no Karaage (Cinta yang Tak Berbalas)
- Aisatsu Kara Hajimeyou (Mari Kita Mulai dari Ucapan)
Anggota
[sunting | sunting sumber]- Feni Fitriyanti (Feni, JKT48 New Era Team)
Mantan Anggota
[sunting | sunting sumber]- Martha Graciela (Grace, Team T, hingga 22 April 2016)
- Haruka Nakagawa (Haruka, Team T, hingga 7 Mei 2016)
- Sinka Juliani (Sinka, Team J, hingga 29 September 2019)
- Ayana Shahab (Ayana, Team T)
- Syahfira Angela Nurhaliza (Angel, Team T)
Referensi
[sunting | sunting sumber]Lihat pula
[sunting | sunting sumber]Bagian dari IDN (sejak 2022) | |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Galeri • Portal Keterangan : Cp-JKT: Kapten JKT48 • BJ-RM: Sebelum bergabung sebagai anggota tetap JKT48, setelah dipromosikan dari status siswi pelatihan • AG: Mengumumkan kelulusannya • Col-KFC: Bekerjasama dengan KFC Indonesia • TBA / (Segera): Akan ditentukan • Disb: Bubar • UO-Disb: Bubar (secara tidak resmi) • T-Pro: Total Producer • H: Kepala JKT48 • GM: Manajer Umum JKT48 • Man: Manajer JKT48 • B-IDN: Pendiri IDN (termasuk JKT48) • TGM: Manajer Umum Teater JKT48 • TVGM: Wakil Manajer Umum Teater JKT48 • †: Meninggal • Ls-Sb: Di bawah lisensi dari Superball Inc. (bagian dari Vernalossom Co. Ltd.) (Jepang) • Ag (V-Dentsu): Agensi, di bawah lisensi dari Vernalossom Co. Ltd. (Jepang) dan di bawah kepemilikan dari Dentsu Inter Admark Media Group Indonesia (Indonesia) (2011–2022) • Ag (Sb-IDN): Agensi, di bawah lisensi dari Superball Inc. (bagian dari Vernalossom Co. Ltd.) (Jepang) dan di bawah kepemilikan dari IDN (Indonesia) (sejak 2022) • Mansup-MNC: Dukungan Manajemen, atas kerjasama dengan MNC (secara tidak langsung) • Dist-X: Distributor (tidak dicantumkan) • Digi-Dist: Distributor digital • Distsus-KFC: Distributor khusus milik KFC Indonesia • AKAV: Atas kerjasama dengan AKA Virtual (agensi YouTuber virtual dari Jepang dan Indonesia) |
Artikel bertopik musik atau lagu Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |