Kotabumi (kota): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (- di masa + pada masa , -Di masa +Pada masa )
Baris 11: Baris 11:
}}
}}
'''Kotabumi''' adalah [[ibu kota]] [[Kabupaten Lampung Utara]]. Kota tersebut terletak di tengah-tengah [[Kabupaten Lampung Utara]], [[Lampung|Provinsi Lampung]], [[Indonesia]]. Kota ini merupakan kota terbesar di utara [[Lampung]]. Kota ini berpenduduk ± 146.029 jiwa (Sensus 2010), dan memiliki luas 338,52 km². Kota ini terdiri atas 3 Kecamatan, yakni [[Kotabumi Kota, Lampung Utara|Kotabumi Kota]], [[Kotabumi Selatan, Lampung Utara|Kotabumi Selatan]], dan [[Kotabumi Utara, Lampung Utara|Kotabumi Utara]]. Kota ini dikelilingi oleh [[Kabupaten Lampung Utara]] di sebelah barat, timur, utara, dan selatan.
'''Kotabumi''' adalah [[ibu kota]] [[Kabupaten Lampung Utara]]. Kota tersebut terletak di tengah-tengah [[Kabupaten Lampung Utara]], [[Lampung|Provinsi Lampung]], [[Indonesia]]. Kota ini merupakan kota terbesar di utara [[Lampung]]. Kota ini berpenduduk ± 146.029 jiwa (Sensus 2010), dan memiliki luas 338,52 km². Kota ini terdiri atas 3 Kecamatan, yakni [[Kotabumi Kota, Lampung Utara|Kotabumi Kota]], [[Kotabumi Selatan, Lampung Utara|Kotabumi Selatan]], dan [[Kotabumi Utara, Lampung Utara|Kotabumi Utara]]. Kota ini dikelilingi oleh [[Kabupaten Lampung Utara]] di sebelah barat, timur, utara, dan selatan.
[[File:COLLECTIE TROPENMUSEUM Luchtfoto van Kotaboemi Lampongse districten TMnr 10014994.jpg|thumb|left|Kotabumi di masa [[Hindia Belanda]]]]
[[File:COLLECTIE TROPENMUSEUM Luchtfoto van Kotaboemi Lampongse districten TMnr 10014994.jpg|thumb|left|Kotabumi pada masa [[Hindia Belanda]]]]


== Penduduk dan Luas Menurut Kecamatan ==
== Penduduk dan Luas Menurut Kecamatan ==

Revisi per 23 September 2015 05.44

Kotabumi
Tugu Payan Emas
Tugu Payan Emas
Negara Indonesia
ProvinsiLampung
KabupatenLampung Utara
Kecamatan3
Luas
 • Total338,52 km2 (130,70 sq mi)
Populasi
 • Total146,029 jiwa

Kotabumi adalah ibu kota Kabupaten Lampung Utara. Kota tersebut terletak di tengah-tengah Kabupaten Lampung Utara, Provinsi Lampung, Indonesia. Kota ini merupakan kota terbesar di utara Lampung. Kota ini berpenduduk ± 146.029 jiwa (Sensus 2010), dan memiliki luas 338,52 km². Kota ini terdiri atas 3 Kecamatan, yakni Kotabumi Kota, Kotabumi Selatan, dan Kotabumi Utara. Kota ini dikelilingi oleh Kabupaten Lampung Utara di sebelah barat, timur, utara, dan selatan.

Kotabumi pada masa Hindia Belanda

Penduduk dan Luas Menurut Kecamatan

  • Kecamatan Kotabumi Kota, dengan jumlah penduduk 51.863 jiwa, dan luas 59,11 km².
  • Kecamatan Kotabumi Utara, dengan jumlah penduduk 30.139 jiwa, dan luas 175,19 km².
  • Kecamatan Kotabumi Selatan, dengan jumlah penduduk 64.027 jiwa, dan luas 104,22 km².

Pranala luar