Temu mangga

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 29 Juni 2011 01.49 oleh Xqbot (bicara | kontrib) (bot Menambah: koi:Curcuma amada)
Temu mangga
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
Divisi:
Kelas:
Ordo:
Famili:
Genus:
Spesies:
C. mangga
Nama binomial
Curcuma mangga

Temu mangga atau kunyit mangga (Curcuma mangga Val. et Zip.) merupakan empon-empon yang berkhasiat mirip dengan temu putih. Rimpangnya dimanfaatkan untuk mengatasi gangguan pada perut.

Pranala luar

zvdfhgd