Kepolisian Resor Manufahi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Kepolisian Resor Manufahi (Polres Manufahi) merupakan satuan kewilayahan yang berada dibawah jajaran Kepolisian Daerah Timor-Timur (Polda Timor-Timur) pada saat Timor-Timur masih menjadi bagian dari Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Polres Manufahi memiliki wilayah hukum yang meliputi Kabupaten Manufahi.

Markas Polres Manufahi berada di pusat Kota Same.

Pejabat[sunting | sunting sumber]

Kapolres[sunting | sunting sumber]

Berikut adalah para perwira menengah Polri yang pernah menjabat sebagai Kapolres Manufahi:

Wilayah hukum[sunting | sunting sumber]

Berikut daftar kepolisian sektor yang berada di bawah yurisdiksi Polres Manufahi:

  • Kepolisian Sektor Alas
  • Kepolisian Sektor Fatuberliu
  • Kepolisian Sektor Same
  • Kepolisian Sektor Turiscai

Tokoh Pejabat[sunting | sunting sumber]

Beberapa perwira Polri yang pernah bertugas di Polres Manufahi:

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ SinarTimur.com, Redaksi (2021-02-18). "Mutasi Polri: Roycke Dicopot, Putra Buleleng Jadi Wakapolda Bali". SinarTimur. Com. Diakses tanggal 2023-01-30.