Jalur trem Cikampek–Cilamaya

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Jalur trem Cikampek-Cilamaya
Ikhtisar
JenisJalur trem lintas cabang
SistemJalur trem
StatusTidak Beroperasi
LokasiJawa Barat
TerminusCikampek
Cilamaya
Stasiun25
Operasi
Dibuka1909?
Ditutup1984
PemilikDirektorat Jenderal Perkeretaapian
OperatorPT Kereta Api Indonesia Divisi Regional I Sumatera Utara dan Aceh
Karakteristik lintasLintas datar
Data teknis
Panjang lintas30 km?
Peta rute
Jalur trem Cikampek-Cilamaya
ke Cirebon, Tegal, Semarang
ke Karawang, Bekasi, Rajawali
CKP Cikampek
CKE Cikampek Trem
ke Karawang
PUG Pucung
BBM Babakanmaja
PNH Pangulah
PNP Pangulahpasar
KAN Kaliasin
BGG Balonggandu
- Jatisaripasar
JTS Jatisari
JTSB Jatisari Barat
CLO Cikalong
JRS Jatiragas
JSL Jatiragas Selatan
CCD Cicinde
CCE Cicindepasar
TAG Tanggul (Karawang)
GPO Gempol (Karawang)
GPP Gempolpasar
KNM Kalenraman
KAS Kalensusukan
KSP Krasakpasar
KES Kedungasem
KCE Kecepet
CMA Cilamaya

Jalur trem Cikampek-Cilamaya adalah salah satu jalur trem nonaktif di Jawa Barat yang berada di Cikampek dan Cilamaya. Jalur ini seluruhnya termasuk dalam Wilayah Aset I Jakarta.

Jalur ini memiliki 25 perhentian, Dari 25 perhentian, Sebagian besar merupakan sebuah halte atau stopplaats, Sisanya adalah stasiun, Kemungkinan jalur trem ini digunakan sebagai pengangkutan barang dan naik-turun penumpang, dan menghubungkan Cikampek dengan Cilamaya. Jalur ini ditutup karena kalah bersaing dengan kendaraan-kendaraan pribadi, bersamaan dengan lintas trem Karawang lainnya. Dari semua stasiun dan halte/stopplaats ini, beberapa darinya masih terdapat bangunannya, seperti Stasiun Cilamaya.

Lihat Pula[sunting | sunting sumber]

Jalur terhubung[sunting | sunting sumber]

Jalur Aktif[sunting | sunting sumber]

Jalur kereta api Rajawali-Cikampek

Jalur Nonaktif[sunting | sunting sumber]

Jalur trem Karawang–Cikampek

Daftar stasiun[sunting | sunting sumber]

Nomor Nama stasiun Singkatan Alamat Letak Ketinggian Status Foto
CikampekCilamaya
oleh Staatspoorwegen
Termasuk dalam Daerah Operasi I Jakarta
Segmen CikampekPangulah
Diresmikan pada tanggal 1909
0520 Cikampek KW Jalan Stasiun Cikampek, Cikampek Kota, Cikampek, Karawang km 84+007 lintas Rajawali-Cikampek
km 0+000 lintas Cikampek-Cilamaya
+46 m Beroperasi
0666 Cikampek Trem '' CKE km 0+000 trem Tidak beroperasi
- Pucung PUG km 0+735 Tidak beroperasi
- Babakanmaja BBM km 2+174 Tidak beroperasi
0663 Pangulah PNH km 3+250 Tidak beroperasi
Segmen PangulahCilamaya
- Pangulahpasar PNP km 4+550 Tidak beroperasi
- Kaliasin KAN km 5+758 Tidak beroperasi
0659 Balonggandu BGG Balonggandu, Jatisari, Karawang km 7+532 Tidak beroperasi
- Jatisaripasar Tidak beroperasi
0658 Jatisari JTS Jatisari, Jatisari, Karawang km 8+907 Tidak beroperasi
0657 Jatisari Barat JTSB km 9+327 Tidak beroperasi
0655 Cikalong CLO km 11+362 Tidak beroperasi
0654 Jatiragas JRS Jatiragas, Jatisari, Karawang km 13+338 Tidak beroperasi
0653 Jatiragas Selatan JSL km 14+095 Tidak beroperasi
0652 Cicinde CCD km 15+200 Tidak beroperasi
- Cicindepasar CCE km 16+075 Tidak beroperasi
- Tanggul (Karawang) TAG km 16+900 Tidak beroperasi
- Gempol (Karawang) GPO km 18+200 Tidak beroperasi
0647 Gempolpasar GPP km 19+391 Tidak beroperasi
- Kalenraman KNM km 19+936 Tidak beroperasi
- Kalensusukan KAS km 21+249 Tidak beroperasi
0644 Krasakpasar KSP km 22+506 Tidak beroperasi
- Kedungasem KES km 23+268 Tidak beroperasi
0642 Kecepet KCE km 25+450 Tidak beroperasi
0641 Cilamaya CMA Jl. Raya Muara Cilamaya, Cilamaya, Cilamaya Wetan, Karawang km 27+119 Tidak beroperasi

Keterangan:

  • Stasiun yang ditulis tebal merupakan stasiun kelas besar dan kelas I.
  • Stasiun yang ditulis biasa merupakan stasiun kelas II/menengah, III/kecil, dan halte.
  • Stasiun yang ditulis tebal miring merupakan stasiun kelas besar atau kelas I yang nonaktif.
  • Stasiun yang ditulis miring merupakan halte atau stasiun kecil yang nonaktif.

Referensi: [1][2][3][4][5]


Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Subdit Jalan Rel dan Jembatan (2004). Buku Jarak Antarstasiun dan Perhentian. Bandung: PT Kereta Api (Persero). 
  2. ^ Staatsspoorwegen (1921–1932). Verslag der Staatsspoor-en-Tramwegen in Nederlandsch-Indië 1921-1932. Batavia: Burgerlijke Openbare Werken. 
  3. ^ Arsip milik alm. Totok Purwo mengenai Nama, Kode, dan Singkatan Stasiun Kereta Api Indonesia
  4. ^ Perusahaan Jawatan Kereta Api. Stasiun KA, Singkatan dan Jarak. 
  5. ^ Wieringa, A. (1916). Beknopt Aadrijkskundig Woordenboek van Nederlandsch-Indie. 's Gravenhage.