Asmirandah: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Rizka Alrizka (bicara | kontrib)
Rizka Alrizka (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 43: Baris 43:
* [[Dari Sujud Ke Sujud ]], sebagai "Dr. Vivi"
* [[Dari Sujud Ke Sujud ]], sebagai "Dr. Vivi"
* [[Binar Bening Berlian]], sebagai "Berlian" bersama [[Jonas Rivanno]]
* [[Binar Bening Berlian]], sebagai "Berlian" bersama [[Jonas Rivanno]]

* [[Kamila Dan Kanila]] ([[SEGERA]]) sebagai '''Kamila''' bersama [[Jonas Rivanno, Cathy Sharon, Baim Wong, Luna Maya]]


== Video Klip ==
== Video Klip ==

Revisi per 26 Februari 2012 02.54

Templat:Infobox artis indonesia Asmirandah Zantman (lahir 5 Oktober 1989) adalah seorang aktris sinetron Indonesia yang memiliki darah Belanda dari ayahnya dan beragama Islam. Ayahnya bernama M. Farmidji Zantman dan ibu Sani Suliwati, yang berasal dari Garut. Ia memulai karier di dunia hiburan tanah air lewat sinetron Kawin Gantung. Selain itu ia mulai dikenal khalayak luas sejak membintangi beberapa sinetron seperti Inikah Rasanya? dan Cinta SMU 2. Setelah itu gadis yang akrab disapa Andah ini diajak ikut bermain di beberapa judul sinetron lain. Selain bermain di sinetron, Asmirandah juga sudah membintangi beberapa produk iklan seperti: Gery Cokluut, Gery Saluut, XL, Rexona,Suzuki Spin dan AC Sharp

Sinetron


Video Klip

Filmografi

Iklan

Presenter

  • Star Mild Hits (RCTI, 2008) (© prod. RCTI)

Pranala luar