Wikipedia:EUforia Wiki4Peace/Daftar artikel

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Halaman utama Teknis kompetisi Daftar artikel Tanya jawab


Berikut merupakan daftar artikel yang dapat Anda pilih untuk dibuat atau dikembangkan. Anda dapat membuat artikel selain yang ada di daftar ini selama masih berkaitan dengan topik.

Pastikan artikel yang Anda buat atau kembangkan telah memenuhi persyaratan yang dinyatakan pada teknis kompetisi. Hanya kontribusi selama tantangan berlangsung yang akan dinilai oleh panitia.

Apabila ada pertanyaan atau masukan terkait kompetisi EUforia Wiki4Peace, Anda dapat menghubungi surel kami di euforia@wikimedia.or.id

Ukraina dan Uni Eropa[sunting sumber]

Aksesi Ukraina ke Uni Eropa
Merangkul Ukraina. Memperkuat Persatuan
Rencana tindakan prioritas untuk Integrasi Eropa di Ukraina (Plan on Priority Measures for European Integration of Ukraine)
Euromaidan
Kerusuhan Euromaidan Februari 2014
Kemitraan Eropa Timur
Zona Perdagangan Bebas Mendalam dan Komprehensif
Komunitas Energi Eropa Tenggara
Bantuan Teknis untuk Persemakmuran Negara-Negara Merdeka
INOGATE
Perjanjian Asosiasi Ukraina-Uni Eropa
Misi Diplomatik Ukraina untuk Uni Eropa (Mission of Ukraine to the European Union)
KTT Ukraina-Uni Eropa 2008
Deklarasi Versailles
Larangan SWIFT terhadap bank-bank Rusia
KTT virtual NATO 2022
Pertemuan Pangkalan Udara Ramstein 2022
Perlawanan Anti-Perang oleh Feminis
Rumah untuk Ukraina

Dampak dan upaya yang dilakukan Uni Eropa[sunting sumber]

Hubungan Moldova dengan Uni Eropa
Hubungan Georgia dengan Uni Eropa
Sengketa gas Rusia–Uni Eropa 2022
Rusia di sektor energi Eropa
Kebijakan energi Uni Eropa
REPowerEU
Operasi Oscar (Europol)
Komunitas Politik Eropa
KTT Komunitas Politik Eropa ke-1

Dampak dan upaya yang dilakukan masyarakat dunia[sunting sumber]

Krisis energi global 2021–2022
Krisis pangan 2022
Dampak lingkungan dari invasi Rusia ke Ukraina 2022
Dampak kemanusiaan dari invasi Rusia ke Ukraina 2022
Reaksi pemerintah dan organisasi internasional terhadap invasi Rusia ke Ukraina 2022
Sanksi internasional selama invasi Rusia ke Ukraina 2022
Protes antiperang di Rusia 2022
Protes terhadap invasi Rusia ke Ukraina 2022
Prakarsa Transportasi Biji-bijian Laut Hitam
Konferensi Tingkat Tinggi G20 Bali 2022
Misi Bantuan Militer Uni Eropa untuk mendukung Ukraina
Hubungan Finlandia dengan NATO
Hubungan Swedia dengan NATO
Protes inflasi Eropa 2022
Operasi Ganga
Sidang istimewa darurat ke-11 Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa

Dampak dan upaya yang dilakukan Ukraina[sunting sumber]

Krisis Rusia-Ukraina 2021–2022
Krisis pengungsi Ukraina
Negosiasi perdamaian Rusia-Ukraina 2022
Konferensi Pemulihan Ukraina 2022
Wanita dalam invasi Rusia ke Ukraina 2022
Diplomasi besi
Hubungan Ukraina dengan NATO
Warisan Budaya Ukraina selama Invasi Rusia 2022
Museum Seni Kuindzhi
Perpustakaan Ilmiah Universal Daerah Chernihiv Korolenko
Museum Ivankiv
Gereja Santo Georgius, Zavorychi
Gedung Slovo
Opera Akademik Nasional dan Teater Balet Kharkiv
Perpustakaan Ilmiah Nasional Kharkiv Korolenko
Drobytskyi Yar
Rumah Bangsawan Popov
Sviatohirsk Lavra
Katedral Santo Mikael Penghulu Malaikat, Mariupol
Teater Drama Daerah Donetsk
Stasiun Trostyanets-Smorodyne
Kota Sievierodonetsk
Bioskop Shchors
Dampak invasi Rusia ke Ukraina 2022 terhadap PLTN di Ukraina
Ranjau darat di Ukraina
Situasi kemanusiaan selama perang di Donbas