Pekan Olahraga Nasional 1961

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Pekan Olahraga Nasional V)
Pekan Olahraga Nasional V 1961
Tuan rumahBandung,
Jawa Barat
Upacara pembukaan23 September 1961
Upacara penutupan1 Oktober 1961
Dibuka olehSoekarno
Presiden Republik Indonesia

PON V diselenggarakan di Bandung, Jawa Barat pada tanggal 23 September sampai dengan 1 Oktober 1961.

Cabang Olahraga[sunting | sunting sumber]

Peserta[sunting | sunting sumber]

Perolehan Medali[sunting | sunting sumber]

Perolehan Medali
Pekan Olahraga Nasional V 1961[1]
Rank Provinsi Emas Perak Perunggu Total
1 Kenaikan 3 Jawa Barat 41 25 21 87
2 Penurunan 1 Jakarta Raya 25 26 19 70
3 Penurunan 1 Jawa Timur 21 14 13 48
4 Penurunan 1 Jawa Tengah 14 17 18 49
5 Steady Sumatera Utara 10 11 10 31
6 Kenaikan 2 Sulawesi Selatan 9 7 10 26
7 Steady[2] DI Yogyakarta 7 11 15 33
8 Penurunan 2 Sulawesi Utara 4 3 8 15
9 Kenaikan 2 Maluku 2 5 6 13
10 Penurunan 6 Kalimantan Selatan 1 31 1 33
11 Steady[3] Sumatera Barat 1 3 2 6
12 Steady Riau 1 1 2 4
13 Steady[3] Bali 0 2 1 3
Steady[3] Daerah Istimewa Aceh 0 2 1 3
14 Penurunan 2 Nusa Tenggara Timur 0 1 2 3
15 Steady[3] Kalimantan Tengah 0 1 0 1
16 Penurunan 4 Sulawesi Tengah 0 1 0 1
17 Penurunan 7 Sumatera Selatan 0 0 2 2
18 Steady[3] Irian Jaya 0 0 0 0
Steady[3] Jambi 0 0 0 0
Penurunan 6 Kalimantan Barat 0 0 0 0
Steady[2] Kalimantan Timur 0 0 0 0
Penurunan 6 Nusa Tenggara Barat 0 0 0 0
Total 136 161 131 428

Catatan:
Kenaikan peringkat mengalami kenaikan dengan PON IV lalu.
Steady peringkat tetap dengan PON IV lalu.
Penurunan peringkat mengalami penurunan dengan PON IV lalu.

Rujukan[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Perolehan medali PON V - 1961. Diarsipkan 2009-12-16 di Wayback Machine. 1 Oktober 1961.
  2. ^ a b Tidak mengikuti PON sebelumnya
  3. ^ a b c d e f Provinsi baru, belum mengikuti PON sebelumnya