Lompat ke isi

Trombosis vena dalam

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Trombosis vena dalam adalah suatu keadaan yang ditandai dengan ditemukannya bekuan darah di dalam vena dalam. Pada awalnya trombus vena terdiri atas platelet dan fibrin. Kemudian sel darah merah menyelingi fibrin dan trombus cenderung untuk menyebarkan arah aliran darah. Perubahan pada dinding pembuluh darah dapat minimal atau sebaliknya terjadi infiltrasi granulosit, kehilangan endotelium dan edema.

Lihat juga

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
Karya yang dikutip

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]
Klasifikasi
Sumber luar