Maverick (kendaraan lapis baja)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Maverick

Jenis Kendaraan keamanan domestik
Negara asal Afrika Selatan South Africa
Sejarah pemakaian
Digunakan oleh Keamanan dalam negri Azerbaijan & Misi Perdamaian di Africa
Pada perang Tidak Ada
Sejarah produksi
Produsen Paramount Group
Diproduksi 2008–Sekarang
Spesifikasi
Awak 2 + 10 penumpang


Perisai Perlindungan Balistik:STANAG 4569 level III (7.62×54mmR B 32 API - Dragunov)
Jenis Mesin diesel
Kecepatan 120km/h

Maverick adalah Kendaraan keamanan domestik yang dirancang dan dikembangkan oleh Paramount Group di Afrika Selatan.[1]

Diluncurkan pada tahun 2008 selama berlangsungnya Afrika Aerospace and Defence Exhibition (AAD), yang berlangsung di Ysterplaat Air Force Base di Cape Town, Afrika Selatan.[2]

Spesifik kendaraan[sunting | sunting sumber]

Maverick memiliki berat tempur 15.000 kg, berat kerb 10.000 kg dan berat muatan 5.000 kg. Kendaraan ini memiliki radius putar 16,5 meter, yang membuatnya sangat lincah dan bermanuver dan oleh karena itu cocok untuk operasi di daerah perkotaan dan daerah pedesaan.[3]

Referensi[sunting | sunting sumber]