Mariya Suzuki
Tampilan
Mariya Suzuki 鈴木まりや | |
---|---|
Nama lahir | Suzuki Mariya (鈴木まりや ) |
Nama lain | Mariyannu (まりやんぬ ) |
Lahir | 29 April 1991 Saitama, Jepang |
Genre | J-Pop |
Tahun aktif | 2008-sekarang |
Label | King Records |
Artis terkait | AKB48 SNH48 |
Situs web | AKB48 SNH48 |
Mariya Suzuki (鈴木まりや , Suzuki Mariya) adalah seorang idola Jepang yang tergabung dalam grup idola AKB48 dan SNH48. Ia merupakan anggota Tim K AKB48 dan Tim SII SNH48. Ia lulus audisi tahun 2008 dan dimasukkan sebagai anggota siswi pelatihan (kenkyuusei). Pada bulan Mei 2010 ia dinyatakan sebagai anggota AKB48 sepenuhnya dan dimasukkan ke Tim B. Ia kini bergabung dalam grup idola bernama Sotsugyosei.Tokyo yang dibentuk pada Maret 2019.[1]
Diskografi
[sunting | sunting sumber]Partisipasi dalam singel AKB48
[sunting | sunting sumber]Sisi-B
[sunting | sunting sumber]- Hikoukigumo (Theatre Girls ver.) (RIVER)
- Boku no YELL (Ponytail to Shushu)
- Nakeru Basho (Beginner)
- Love Jump (Chance no Junban)
- Area K (Sakura no Ki ni Narou)
- Hito no Chikara (Everyday, Katyusha)
- Vamos (Kaze wa Fuiteiru)
- Yobisute Fantasy (Ue Kara Mariko)
- Jung ya Freud no Baai (GIVE ME FIVE!)
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- (Jepang) Profil resmi
- (Jepang) Blog resmi
- (Jepang) Profil resmi (agensi) Diarsipkan 2012-11-12 di Wayback Machine.
- ^ "Suzuki Mariya join Sotsugyosei Tokyo" (dalam bahasa English). Shukan Bunshun. 2019-03-016. Diakses tanggal 2019-03-17.