Sekolah Staf dan Komando Angkatan Darat: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
baru stub
 
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 25: Baris 25:
|anniversaries=
|anniversaries=
}}
}}
'''Sekolah Staf dan Komandan Angkatan Darat''' atau biasa disebut dengan singkatan '''Seskoad''' adalah sebuah Komando Utama (Kotama) lembaga pendidikan yang dimiliki oleh [[Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat]]. Sekolah ini didirikan pada tahun 1951 dan bertujuan untuk mendidik para perwira menengah (biasanya mulai dari pangkat [[Mayor]]) TNI Angkatan Darat yang akan diarahkan untuk menduduki jabatan staf umum dan komando satuan operasional tingkat komando, serta tingkat resiman tim pertempuran ke bagian atas.
'''Sekolah Staf dan Komandan Angkatan Darat''' atau biasa disebut dengan singkatan '''Seskoad''' adalah sebuah Komando Utama (Kotama) lembaga pendidikan yang dimiliki oleh [[Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat]].
Sekolah ini didirikan pada tahun 1951 dan bertujuan untuk mendidik para perwira menengah (biasanya mulai dari pangkat [[Mayor]]) TNI Angkatan Darat yang akan diarahkan untuk menduduki jabatan staf umum dan komando satuan operasional tingkat komando, serta tingkat resiman tim pertempuran ke bagian atas.
tinggi lagi.
tinggi lagi.


== Pranala luar =
== Pranala luar ==
* {{Official|http://www.seskoad.mil.id}}
* {{Official|http://www.seskoad.mil.id}}
* [http://www.tniad.mil.id/index.php/sesko-ad Seskoad pada situs web resmi] [[TNI-AD|TNI Angkatan Darat]]
* [http://www.tniad.mil.id/index.php/sesko-ad Seskoad pada situs web resmi] [[TNI-AD|TNI Angkatan Darat]]

Revisi per 25 November 2012 00.27

Sekolah Staf dan Komando Angkatan Darat
Tentara Nasional Indonesia
Berkas:Logo Seskoad.gif
Lambang Sekolah Staf dan Komando Angkatan Darat
Aktif17 Maret 1951 - sekarang
NegaraIndonesia
CabangTNI Angkatan Darat
Tipe unitKomando Utama Pendidikan
Bagian dariTentara Nasional Indonesia
JulukanKostrad
MotoViyata Vira Jati
Tokoh
Komandan SeskoadMayor Jenderal TNI Burhanuddin Siagian

Sekolah Staf dan Komandan Angkatan Darat atau biasa disebut dengan singkatan Seskoad adalah sebuah Komando Utama (Kotama) lembaga pendidikan yang dimiliki oleh Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat.

Sekolah ini didirikan pada tahun 1951 dan bertujuan untuk mendidik para perwira menengah (biasanya mulai dari pangkat Mayor) TNI Angkatan Darat yang akan diarahkan untuk menduduki jabatan staf umum dan komando satuan operasional tingkat komando, serta tingkat resiman tim pertempuran ke bagian atas. tinggi lagi.

Pranala luar