Suku Sanggau

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Suku Sanggau
Perarakan pengantin suku Sanggau di Kabupaten Sanggau, c. 1900an
Bahasa
Agama
Kelompok etnik terkait

Suku Sanggau (alias Dayak Sanggau secara suku sakat) adalah sebuah kelompok etnis yang banyak mendiami daerah-daerah di Kabupaten Sanggau dan sekitarnya di Kalimantan Barat, Indonesia.[1]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Zulyani,, Hidayah,. Ensiklopedia suku bangsa di Indonesia (edisi ke-Edisi kedua). Jakarta. ISBN 9789794619292. OCLC 913647590.