Bandar Udara Betoambari

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Bandar Udara Betoambari

Betoambari Airport
Informasi
JenisPublik
PengelolaPemerintah
MelayaniBaubau
LokasiBaubau, Sulawesi Tenggara, Indonesia
Ketinggian dpl32 mdpl
Koordinat05°31′00″S 122°33′00″E / 5.51667°S 122.55000°E / -5.51667; 122.55000Koordinat: 05°31′00″S 122°33′00″E / 5.51667°S 122.55000°E / -5.51667; 122.55000
Peta
BUW di Sulawesi
BUW
BUW
Lokasi bandar udara di Sulawesi
Landasan pacu
Arah Panjang Permukaan
m kaki
04/22[1] 1.950 6.398 Aspal

Bandar Udara Betoambari (Inggris: Betoambari Airport) (IATA: BUWICAO: WAWB), adalah bandar udara yang berada di Baubau, Sulawesi Tenggara, Indonesia.

Fasilitas[sunting | sunting sumber]

Bandar udara ini berada di ketinggian 32 meter (105 ft) di atas permukaan laut. Bandar udara ini memiliki satu landasan pacu dengan arah 04/22 dengan lapisan aspal dengan ukuran 1.950 x 45 meter (6.398 ft × 148 ft).

Awal Pembangunan[sunting | sunting sumber]

Sejak dibangun tahun 1976 berfungsi sebagai bandara perintis. Setelah sempat telantar dan nyaris tidak dipakai, tahun 2001 landasan bandara ditingkatkan. Akhir tahun 2003 sebuah penerbangan swasta menyinggahi bandara ini dengan pesawat yang berkapasitas 54 tempat duduk. Paling tidak tiga kali seminggu ada pesawat yang datang dan pergi di Betoambari.[2]


Maskapai penerbangan dan tujuan[sunting | sunting sumber]

MaskapaiTujuan
Wings Air Makassar, Kendari

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]