Badrasurya

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Kereta api Badrasurya)
Kereta api Badrasurya
Informasi umum
StatusTidak Beroperasi
PenerusKereta api Pasundan
Operator saat iniKereta Api Indonesia
Lintas pelayanan
Stasiun awalBandung
Stasiun akhirSurabaya Gubeng
Jenis relRel berat
Pelayanan penumpang
KelasEkonomi dan Bisnis
Pengaturan tempat duduk??
Teknis sarana dan prasarana
Lebar sepur1.067 mm

Kereta api Badrasurya adalah layanan kereta api kelas Ekonomi dan Bisnis yang memiliki rute Bandung ke Gubeng, Surabaya maupun sebaliknya.

Nama Badrasurya merupakan singkatan dari Bandung Raya Surabaya, dan Sekarang pengoprasiannya Digantikan oleh Kereta api Pasundan.