Hexen: Beyond Heretic
Hexen: Beyond Heretic | |
---|---|
Pengembang | Raven Software |
Penerbit | id Software |
Pengarah | Brian Raffel |
Produser | John Romero |
Perancang | Brian Raffel, Eric C. Biessman |
Komponis | Kevin Schilder |
Mesin | Mesin Doom |
Platform | MS-DOS, Microsoft Windows, Classic Mac OS, PlayStation, Sega Saturn, Nintendo 64 |
Tanggal rilis | MS-DOS/Microsoft Windows Deathkings of the Dark Citadel Mac OS PlayStation Sega Saturn Nintendo 64 |
Genre | Penembak orang pertama |
Mode | Pemain tunggal, multipemain |
Hexen: Beyond Heretic adalah sebuah permainan video penembak orang pertama fantasi gelap yang dikembangkan oleh Raven Software dan dipublikasikan oleh id Software melalui GT Interactive Software pada 30 Oktober 1995. Permainan tersebut adalah sekuel dari permainan video tahun 1994 Heretic, dan permainan kedua dalam trilogi "Serpent Riders" dari Raven Software.[1]
Referensi[sunting | sunting sumber]
- ^ John Romero [@Romero] (16 January 2016). "@60f7aa9db0c7400 : absolutely. Hexen was the sequel to Heretic. The 3rd game was supposed to be Hecatomb. #gamehistory" (Tweet) – via Twitter.