Miyu Irino

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Miyu Irino
Nama asal入野 自由
Lahir19 Februari 1988 (umur 36)
Tokyo, Japan
Pekerjaan
Tahun aktif1992–sekarang
AgenJunction Agency

Miyu Irino (入野 自由, Irino Miyu, lahir tanggal 19 Februari 1988) adalah seorang pemeran dan pengisi suara dari Tokyo. Ia mengisi suara Sora pada serial permainan video Kingdom Hearts. Peran pengisi suara tokoh utama yang pernah dilakukannya termasuk Todomatsu Matsuno di Osomatsu-san, Haku di Spirited Away, Daisuke Niwa di D.N.Angel, Syaoran Li di Tsubasa Reservoir Chronicle, Sena Kobayakawa di Eyeshield 21, Astral di Yu-Gi-Oh! Zexal, Jinta di Anohana: The Flower We Saw That Day, Yuichiro Hyakuya di Seraph of the End, dan Ishida Shouya di A Silent Voice. Pada tanggal 26 Juni 2009, ia merilis album mini debutnya yang bertajuk Soleil, dan pada bulan Agustus 2009, Irino memainkan peran utama dalam film Monochrome Girl. Album singel perdananya, Faith, dirilis pada tanggal 25 November 2009.

Filmografi[sunting | sunting sumber]

Animasi televisi[sunting | sunting sumber]

1996

2001

2002

2003

2004

2005

2006

2007

2008

2009

2010

2011

2012

2013

2014

2015

2016

2017

2018

Tokusatsu[sunting | sunting sumber]

Pemeran

Pengisi suara

Video animasi asli (OVA)[sunting | sunting sumber]

Film animasi[sunting | sunting sumber]

Permainan video[sunting | sunting sumber]

Unknown date

Teater[sunting | sunting sumber]

Drama TV[sunting | sunting sumber]

Peran pengisi suara[sunting | sunting sumber]

Live-action[sunting | sunting sumber]

Animasi[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ 攻殻機動隊 Stand Alone Complex. Voice Artist Database (dalam bahasa Jepang). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-10-20. Diakses tanggal 19 Oktober 2016. 
  2. ^ Katoh, Hidekazu et al. "Tsubasa - Reservoir Chronicle". (Mei 2007) Newtype USA. pp. 26-33.
  3. ^ "Asami Shimoda, Miyu Irino Join Cuticle Detective Inaba Cast". Anime News Network. 18 Oktober 2012. Diakses tanggal 20 Januari 2013. 
  4. ^ "Chihayafuru 2 Slated for January 11". Anime News Network. 1 Desember 2012. Diakses tanggal 20 Januari 2013. 
  5. ^ "Mob Psycho 100 Anime's 3rd Promo Previews Setsuo Ito as Mob". Anime News Network. 30 Juni 2016. Diakses tanggal 21 Desember 2016. 
  6. ^ "「我夢に会いたい!」濱田岳さん、入野自由さんが・・・!". 8 Januari 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-01-16. Diakses tanggal 2018-06-21. 
  7. ^ a b "グランドフィナーレ!「新ウルトラマン列伝」最終回放送記念?歴代列伝ナビゲーターをふりかえってみた!" (dalam bahasa Jepang). blog.m-78.jp. 23 Juni 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-12-23. Diakses tanggal 24 Juni 2016. 
  8. ^ "Shinken Zemi Gets Anime with Miyu Irino, Aya Hirano" (Siaran pers). AnimeNewsNetwork. 23 Maret 2012. Diakses tanggal 25 Maret 2015. 
  9. ^ "「君の名前で僕を呼んで」吹替版に入野自由、津田健次郎が出演". Natalie. Diakses tanggal 10 April 2018. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]