Ficky Supit Santoso

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Ficky Supit Santoso
Nama lengkapFicky Supit Santoso
Kebangsaan Indonesia
Lahir2 Agustus 1990 (umur 33)
Indonesia
Tinggi170 cm
Berat70 kg
Rekam medali
Tenis meja Pria
Medali emas – tempat pertama 10+ [butuh rujukan]
Medali perak – tempat kedua 5+
Medali perunggu – tempat ketiga 5+

Ficky Supit Santoso, (lahir 2 Agustus 1990) yang akrab di sapa (Ficky)[1] mantan atlet kediri club PTM Sanjaya[2] adalah putra dari legenda tenis meja Sinyo Supit[3] alias Yap Mien Fong [1959][4] yang merupakan bintang tenis meja nasional di masanya, salah satu pemain Indonesia nyaris lolos lewat nomor tunggal putra ke Olimpiade London.[5] Seorang atlet tenis meja Indonesia yang tampil di ajang berengsi pertandingan Asian Games ke-18 Jakarta-Palembang, Indonesia. yang digelar di JI Expo.[6][7]

Prestasi[sunting | sunting sumber]

  • Juara 1 kategori ganda campuran (SEATTA 2010, di Manila, Filipina)[8]
  • Juara 1 kategori ganda putra (PON XVIII 2012, di Pekanbaru, Riau)[9]
  • Juara 2 kategori tungal putra umum & tunggal putra mahasiswa (ITB Open 2012, di ITB cabang Jatinangor)[10]
  • Juara 3 kategori beregu putra (Sea Games 2015, di Singapura)[11]
  • Juara 1 kategori tungal putra (PON XIX 2016, di Sumedang, Jawa Barat)[12]
  • Juara 2 dan 3 kategori beregu putra & ganda campuran., ganda putra (SEATTA 2016, di Kota Makassar)[13]
  • Juara 3 kategori beregu putra & ganda putra (Sea Games 2017, di Kuala Lumpur, Malaysia)
  • Juara 1 kategori tungal putra (Wartono cup 2019, di Sukun, Kudus)[14][15]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Player profile: Ficky Supit Santoso". results.ittf.link. Diakses tanggal 2019-06-04. 
  2. ^ JawaPos.com (2018-09-18). "Ficky Supit, Petenis Meja Nasional Asal Kediri". radarkediri.jawapos.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-25. Diakses tanggal 2019-06-04. 
  3. ^ Abidin, Aflahul. "Sinyo Supit Masih Mampu Pingpong Seharian, Akan Dampingi Anak Berlaga di Asian Games 2018". Tribunnews.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-03. Diakses tanggal 2019-06-04. 
  4. ^ Wenhua, Zhonghua. "Sinyo Supit [Yap Mien Fong] - Petenis Meja Nasional 1977-1987". web.budaya-tionghoa.net (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-06-04. Diakses tanggal 2019-06-04. 
  5. ^ "Andai Saja Tiada Zhan Jian..." Kompas.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-06-04. Diakses tanggal 2019-06-04. 
  6. ^ Wening, Andhika Anggoro. Newswire, ed. "Asian Games 2018: Tiga Petenis Meja Indonesia Raih Kemenangan Mudah". Bisnis.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-06-25. Diakses tanggal 2019-06-04. 
  7. ^ topskor.id. "Ficky Supit Kalah dari Sathiyan, Wakil Indonesia di Tenis Meja Sudah Habis". TOPSKOR. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-13. Diakses tanggal 2019-06-04. 
  8. ^ "Tak Pernah Raih Emas Sejak 2005 - Investor.ID". investor.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-06-04. Diakses tanggal 2019-06-04. 
  9. ^ "TENIS MEJA JATIM JUARA UMUM | Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Jawa Timur". kominfo.jatimprov.go.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-06-04. Diakses tanggal 2019-06-04. 
  10. ^ "Hasil Kejuaraan Tenis Meja ITB Open 2012". PTMSI KAPUAS (dalam bahasa Inggris). 2012-12-03. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-06-04. Diakses tanggal 2019-06-04. 
  11. ^ Haris, Hilman (2015-06-17). "Daftar Lengkap Peraih Medali Untuk Indonesia di SEA Games 2015". Medcom.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-06-04. Diakses tanggal 2019-06-04. 
  12. ^ Antara. "PON XIX 2016: Juara Umum Tenis Meja Diraih DKI Jakarta". Tirto.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-06-04. Diakses tanggal 2019-06-04. 
  13. ^ "Mental Juara dan Dualisme Kepengurusan". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-09-25. Diakses tanggal 2019-06-04. 
  14. ^ "Wartono Cup 2019 Usai, Ini Para Juaranya". MURIANEWS.com. 2019-02-24. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-06-04. Diakses tanggal 2019-06-04. 
  15. ^ "Serahkan Trofi Juara Wartono Cup 2019, Begini Apresiasi Bupati Kudus". MURIANEWS.com. 2019-02-24. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-06-04. Diakses tanggal 2019-06-04. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]