Lompat ke isi

Alap-alap coklat

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Alap alap coklat)
Alap alap coklat
Terancam
CRSingkatan dari Critical (Kritis)
ENSingkatan dari Endangered (Genting)
VUSingkatan dari Vulnerable (Rentan)
 
NTSingkatan dari Not Threatened (Tidak terancam)
Aman
LCSingkatan dari Least-Concern (Aman)

Risiko Rendah  (IUCN 3.1)
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
Filum:
Kelas:
Ordo:
Famili:
Genus:
Spesies:
F. berigora
Nama binomial
Falco berigora
Sinonim

Asturaetus furcillatus De Vis, 1906
Plioaetus furcillatus (De Vis, 1906)

Alap-alap coklat (bahasa Latin: Falco berigora) merupakan spesies burung dari famili Accipitridae. Burung ini dideskripsikan pertama kali oleh Nicholas Aylward Vigors dan Thomas Horsfield pada tahun 1827.

Deskripsi

[sunting | sunting sumber]

Burung ini berukuran besar, yakni sekitar 41–53 cm.Tubuh bagian atas dan bawah bertotol coklat. Bulu-bulu tengkuknya tampak berantakan seperti alap-alap lainnya. Mengalami fase pucat dan fase gelap. Tungkainya berwarna kehijauan.[1]

Kebiasaan

[sunting | sunting sumber]

Sering bertengger di cabang terbuka yang menjuntai ke padang rumput, dan memangsa buruannya di atas tanah. Perilaku lebih mirip Elang-rawa, terbang dengan mengepakkan sayapnya secara santai, meluncur dengan sayap terangkat, dan melayang-layang.[2]

Alap alap dalam bahasa lain

[sunting | sunting sumber]

Distribusi

[sunting | sunting sumber]

Tersebar di Australasia,Australia, Papua Nugini, dan Tasmania.[4] Di Australia, burung ini menghuni diseluruh benua.[5]

Makanan burung alap alap coklat adalah mamalia kecil, serangga, reptil dan burung yang berukuran kecil.[6]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Kutilang Indonesia:Alap alap Coklat". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-07-07. Diakses tanggal 2011-11-24. 
  2. ^ Alap alap Coklat
  3. ^ a b c d e http://avibase.bsc-eoc.org/species.jsp?lang=ID&avibaseid=9F5AA09D9FE2C13C
  4. ^ Global Raptors
  5. ^ Burung alap alap
  6. ^ "Falco berigora". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-11-26. Diakses tanggal 2011-11-25. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]