The Bottom
Loncat ke navigasi
Loncat ke pencarian
The Bottom adalah ibu kota sekaligus kota terbesar Saba di Kepulauan BES, Karibia. Penduduknya berjumlah kurang lebih 500 jiwa.
Koordinat: 17°37′34″N 63°14′57″W / 17.62611°N 63.24917°W
![]() | Artikel bertopik geografi ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |