Tetrachaete

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Tetrachaete
Taksonomi
DivisiTracheophyta
SubdivisiSpermatophytes
KladAngiospermae
Kladmonocots
Kladcommelinids
OrdoPoales
FamiliPoaceae
GenusTetrachaete
Tata nama
Ex taxon authorChiov.

Tetrachaete adalah sebuah genus tumbuhan dalam keluarga rumput.[1][2] Asal usul nama genus tersebut berasal dari bahasa Yunani, dari kata tetra yang artinya "empat" dan chaite, yang artinya "bulu."[3] Hanya ada satu spesies yang diketahui, Tetrachaete elionuroides, yang berasal dari Eritrea, Ethiopia, Somalia, Kenya, Tanzania, Yaman, dan Oman.[4][5][6][7]

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]