Qinhuangdao
Loncat ke navigasi
Loncat ke pencarian
Artikel atau bagian artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. |
Qinhuangdao (bahasa Tionghoa: 秦皇岛; Hanzi tradisional: 秦皇島; bahasa Tionghoa: Qínhuángdǎo; Wade-Giles: Ch'in Huang Tao; ejaan peta pos: Chinwangtao; IPA: [´tɕʰɪn´hwɒŋ`´taʊ]) merupakan sebuah kota di Hebei, Republik Rakyat Tiongkok. Kota ini terletak 300 km dari timur Beijing, dan terletak di pantai Laut Bohai.
Stadion Pusat Olahraga Olimpiade di Qinhuangdao digunakan sebagai gelanggang pertandingan sepak bola putaran pertama selama Olimpiade Musim Panas 2008.
Kota kembar[sunting | sunting sumber]
- Gangdong, Korea Selatan
- Pesaro, Italia
- Toledo, Amerika Serikat
- Queensland, Australia
- Toyama, Jepang
- Miyazu, Jepang
- Lugo, Spanyol
Kota mitra[sunting | sunting sumber]
![]() |
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Qinghuangdao. |
![]() | Artikel bertopik geografi Republik Rakyat Tiongkok ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |