Perkawinan sejenis di Kolombia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Status hukum persatuan sejenis
Perkawinan
Dilakukan

Diakui

  1. Tidak dilakukan di Aruba, Curaçao, dan Sint Maarten
  2. Tidak dilakukan dan diakui di Niue, Tokelau, dan Kepulauan Cook
  3. Tidak dilakukan dan diakui di Irlandia Utara, dependensi Sark dan enam dari 14 wilayah seberang laut
  4. Tidak dilakukan dan diakui di Samoa Amerika dan banyak yurisdiksi kesukuan dengan pengecualian pengakuan federal
  5. Ketika dilakukan di negara bagian Meksiko yang telah mengesahkan perkawinan sejenis
  6. Ketika dilakukan di Belanda utama
  7. Apabila dilakukan sebelum 1 Juni 2018
  8. Rencana pendaftaran terbuka di semua yurisdiksi kecuali Hualien, Penghu, Taitung dan Yunlin

* Belum berlaku

LGBT portal

Perkawinan sejenis telah disahkan di Kolombia sejak 28 April 2016, ketika Mahkamah Konstitusi Kolombia memutuskan dengan suara 6-3 bahwa larangan perkawinan sejenis adalah inkonstitusional menurut Konstitusi Kolombia. Perkawinan sejenis pertama yang dilakukan di negara tersebut menyusul putusan tersebut diselenggarakan pada 24 Mei 2016.[1] Negara ini juga mengakui persatuan de facto sejenis sejak 2007.

Kolombia menjadi negara keempat di Amerika Selatan yang mengizinkan perkawinan sejenis.[2]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Primera boda gay en Colombia se realizó en Cali". Radio En Vivo. 24 May 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 31 May 2016. 
  2. ^ "Colombia legalises same-sex marriage". ABC News Australia. 29 April 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 April 2016.