Scream 2: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 29 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q270599
Baris 25: Baris 25:
== Plot ==
== Plot ==


Pada pemutaran ''preview ''film ''Stab ''yang diadaptasi dari buku [[Daftar karakter Scream|Gale Weathers]], ''The Woodsboro Murders ''dari kejadian di ''Scream'', [[Daftar karakter Scream|Maureen Evans]] dan kekasihnya [[Daftar karakter Scream|Phil Stevens]] dibunuh di bioskop oleh [[Daftar karakter Scream|Ghostface]] yang bisa membaur karena di dalam bioskop banyak penonton yang memakai kostum Ghostface sebagai souvenir film. Keesokan harinya, kampus Windsor College dihebohkan dengan pers yang mencari informasi kematian dua mahasiswa seniornya tersebut termasuk reporter lokal [[Daftar karakter Scream|Debbie Salt]], dan pers sekaligus mencari komentar dari [[Daftar karakter Scream|Sidney Prescot]]<nowiki/>t yang kini berkuliah di tempat tersebut bersama dengan [[Daftar karakter Scream|Randy Meeks]]. Kini Sidney tinggal di asrama bersama temannya [[Daftar karakter Scream|Hallie McDaniel]] dan berpacaran dengan [[Daftar karakter Scream|Derek Feldman]], juga berteman dengan teman sekelas Randy, [[Daftar karakter Scream|Mickey Altieri]]. Debbie sering mendekati Gale untuk meminta saran-saran karena ia mengidolakan Gale.
Sidney Prescott dan Randy Meeks kini berkampus di Windsor College, Ohio. Ketika menghadiri preview film Stab, yang berdasarkan buku karya Gale Weathers mengenai pembunuhan di Woodsboro, Phil Stevens ditusuk di kamar mandi. Pembunuhnya duduk di sebelah Maureen Evans, yang ia kira pembunuhnya adalah pacarnya yang mengenakan topeng. Ketika adegan kematian Casey Becker di film pada saat klimaksnya, pembunuh menusuk Maureen. Karena banyak para penonton mengenakan kostum yang sama seperti yang dikenakan si pembunuh (sebagai souvenir preview film tersebut) dan membawa pisau palsu, tidak ada yang memganggap serangan itu serius. Dan ketika orang-orang menyadari Maureen tidak berbohong, ia meninggal. Sidney dan Randy sadar bahwa pembunuhnya kembali bebas. Sementara itu, Dewey datang ke kampus untuk melindungi Sidney.


Di pagi itu, setelah melihat berita kematian itu dan kabur dari kejaran pers, Sidney bertemu dengan Dewey Riley yang bermaksud menolongnya untuk melalui kejadian ini. Gale Weathers, yang sukses dengan bukunya berusaha mewawancarai Sidney dan mempertemukannya dengan Cotton Weary, tetapi ia dihajar oleh Sidney.
Pembunuhnya berupaya membunuh Sidney ketika berada di lokasi studio. Sendirian di rumah persaudaraannya, Casey "Cici" Cooper ditakuti oleh si pembunuh sebelum si pembunuh menyerangnya. Setelah polisi menemukan mayatnya, seluruh siswa mengikuti jejak mereka dan meninggalkan Sidney dan pacarnya Derek di Rumah Delta Lambda Zeta. Pembunuhnya menyerang Sidney, tetapi Derek berhasil menyelamatkannya.

Malamnya, [[Daftar karakter Scream|Cici Cooper]] dibunuh oleh Ghostface saat ia sendirian di rumah persaudaraannya, Hal itu membuat pesta di rumah persaudaraan yang dihadiri Sidney dan teman-temannya bubar untuk melihat kejadian itu. Sidney yang sendirian di rumah itu diserang oleh Ghostface, namun berhasil dihadang Derek yang dilukai. Ghostface berhasil kabur.

Esok harinya, Gale mendiskusikan hal itu bersama Dewey dan polisi. Ketika Gale tahu bahwa nama Cici adalah Casey, ia menyimpulkan pembunuh kali ini berusaha mengulangi kejadian di Woodsboro karena nama-nama korbannya sama. Mereka keluar dan berbicara dengan Randy. Mereka lalu ditelepon oleh Ghostface yang mengetahui gerak-gerik mereka. Dewey dan Gale mencari penelepon dan Randy yang masih mencari, diseret ke dalam van milik Gale dan dibunuh. Setelah mengetahui mayat Randy, jam malam kampus diberlakukan dan Sidney diberikan dua petugas untuk menjaganya. Sidney menjadi aktris utama sebuah pentas teater, di tengah latihan ia dikejar oleh Ghostface yang bersembunyi di tengah pemain lain. Saat malam tiba, Sidney dan Hallie bersama dua petugas berangkat menuju ke tempat yang lebih aman, namun diserang oleh Ghostface. Sidney dan Hallie berhasil kabur dari mobil, namun Hallie terbunuh. Setelah itu Gale dan Dewey mencari pemutar VHS untuk mencari pembunuhnya, karena yakin bila sang pembunuh berada di kampus dan selalu hadir tiap penemuan korban. Ghostface menghampiri mereka dan menyerang. Dewey kelihatannya dibunuh, namun Gale bersembunyi kemudian melarikan diri dan bertemu dengan Debbie meminta pertolongan.

Sidney masuk ke panggung teater dan mengetahui bahwa pembunuhnya adalah Mickey, seorang psikopat yang ingin ditangkap setelah membunuh untuk mendapatkan ketenaran. Mickey membunuh Derek, lalu juga mengungkapkan bahwa rekannya adalah Debbie Salt yang merupakan Mrs. Loomis, ibu Billy Loomis, pacar Sidney yang menjadi pembunuh di ''Scream''. Mrs. Loomis ingin membalaskan kematian anaknya. Setelah membuat Gale pingsan, Mrs. Loomis membunuh Mickey, karena ingin menghilang setelah berhasil membunuh Sidney. Sidney berhasil mengecoh Mrs. Loomis dan kabur, mereka bertarung untuk memperebutkan pistol. Cotton datang, menembak Mrs. Loomis. Gale bangun dari pingsannya dan memungut sebuah pistol. Saat Mrs. Loomis mencoba bangun, Gale dan Sidney yang telah mengambil pistol dari Cotton, menembaknya hingga mati.

Keesokan paginya, Gale yang ingin memulai reportasenya melihat bahwa Dewey masih hidup dan dibawa ke rumah sakit. Sidney dikelilingi wartawan, sadar bahwa Cotton yang ingin ketenaran itu telah menolongnya, Sidney mengalihkan semua pers itu kepada Cotton. Film berakhir dengan Sidney berjalan melintasi lapangan, meninggalkan keriuhan pasca pembunuhan berantai kali ini.


== Pemeran ==
== Pemeran ==

Revisi per 4 Februari 2014 15.46

Scream 2
SutradaraWes Craven
ProduserCathy Konrad
Wes Craven
Marianne Maddalena
Ditulis olehKevin Williamson
PemeranDavid Arquette
Neve Campbell
Courteney Cox Arquette
Sarah Michelle Gellar
Jamie Kennedy
Jerry O'Connell
Jada Pinkett Smith
Liev Schreiber
DistributorAmerika Serikat Dimension Films
Tanggal rilis
Amerika Serikat 12 Desember 1997
Britania Raya 2 Mei 1998
Durasi120 menit
NegaraAmerika Serikat Amerika Serikat
BahasaInggris
AnggaranAS$24,000,000
Pendapatan
kotor
AS$172,363,301
PrekuelScream
SekuelScream 3

Scream 2 merupakan sebuah film horor diproduksi pada tahun 1997. Film yang disutradarai oleh Wes Craven ini pemainnya antara lain adalah David Arquette, Neve Campbell, Courteney Cox Arquette, Sarah Michelle Gellar, Jamie Kennedy, Jerry O'Connell, Jada Pinkett, Liev Schreiber, dan masih banyak lagi. Tanggal rilisnya pada 12 Desember 1997. Film ini adalah sekuel dari Serial film Scream.

Plot

Pada pemutaran preview film Stab yang diadaptasi dari buku Gale Weathers, The Woodsboro Murders dari kejadian di Scream, Maureen Evans dan kekasihnya Phil Stevens dibunuh di bioskop oleh Ghostface yang bisa membaur karena di dalam bioskop banyak penonton yang memakai kostum Ghostface sebagai souvenir film. Keesokan harinya, kampus Windsor College dihebohkan dengan pers yang mencari informasi kematian dua mahasiswa seniornya tersebut termasuk reporter lokal Debbie Salt, dan pers sekaligus mencari komentar dari Sidney Prescott yang kini berkuliah di tempat tersebut bersama dengan Randy Meeks. Kini Sidney tinggal di asrama bersama temannya Hallie McDaniel dan berpacaran dengan Derek Feldman, juga berteman dengan teman sekelas Randy, Mickey Altieri. Debbie sering mendekati Gale untuk meminta saran-saran karena ia mengidolakan Gale.

Di pagi itu, setelah melihat berita kematian itu dan kabur dari kejaran pers, Sidney bertemu dengan Dewey Riley yang bermaksud menolongnya untuk melalui kejadian ini. Gale Weathers, yang sukses dengan bukunya berusaha mewawancarai Sidney dan mempertemukannya dengan Cotton Weary, tetapi ia dihajar oleh Sidney.

Malamnya, Cici Cooper dibunuh oleh Ghostface saat ia sendirian di rumah persaudaraannya, Hal itu membuat pesta di rumah persaudaraan yang dihadiri Sidney dan teman-temannya bubar untuk melihat kejadian itu. Sidney yang sendirian di rumah itu diserang oleh Ghostface, namun berhasil dihadang Derek yang dilukai. Ghostface berhasil kabur.

Esok harinya, Gale mendiskusikan hal itu bersama Dewey dan polisi. Ketika Gale tahu bahwa nama Cici adalah Casey, ia menyimpulkan pembunuh kali ini berusaha mengulangi kejadian di Woodsboro karena nama-nama korbannya sama. Mereka keluar dan berbicara dengan Randy. Mereka lalu ditelepon oleh Ghostface yang mengetahui gerak-gerik mereka. Dewey dan Gale mencari penelepon dan Randy yang masih mencari, diseret ke dalam van milik Gale dan dibunuh. Setelah mengetahui mayat Randy, jam malam kampus diberlakukan dan Sidney diberikan dua petugas untuk menjaganya. Sidney menjadi aktris utama sebuah pentas teater, di tengah latihan ia dikejar oleh Ghostface yang bersembunyi di tengah pemain lain. Saat malam tiba, Sidney dan Hallie bersama dua petugas berangkat menuju ke tempat yang lebih aman, namun diserang oleh Ghostface. Sidney dan Hallie berhasil kabur dari mobil, namun Hallie terbunuh. Setelah itu Gale dan Dewey mencari pemutar VHS untuk mencari pembunuhnya, karena yakin bila sang pembunuh berada di kampus dan selalu hadir tiap penemuan korban. Ghostface menghampiri mereka dan menyerang. Dewey kelihatannya dibunuh, namun Gale bersembunyi kemudian melarikan diri dan bertemu dengan Debbie meminta pertolongan.

Sidney masuk ke panggung teater dan mengetahui bahwa pembunuhnya adalah Mickey, seorang psikopat yang ingin ditangkap setelah membunuh untuk mendapatkan ketenaran. Mickey membunuh Derek, lalu juga mengungkapkan bahwa rekannya adalah Debbie Salt yang merupakan Mrs. Loomis, ibu Billy Loomis, pacar Sidney yang menjadi pembunuh di Scream. Mrs. Loomis ingin membalaskan kematian anaknya. Setelah membuat Gale pingsan, Mrs. Loomis membunuh Mickey, karena ingin menghilang setelah berhasil membunuh Sidney. Sidney berhasil mengecoh Mrs. Loomis dan kabur, mereka bertarung untuk memperebutkan pistol. Cotton datang, menembak Mrs. Loomis. Gale bangun dari pingsannya dan memungut sebuah pistol. Saat Mrs. Loomis mencoba bangun, Gale dan Sidney yang telah mengambil pistol dari Cotton, menembaknya hingga mati.

Keesokan paginya, Gale yang ingin memulai reportasenya melihat bahwa Dewey masih hidup dan dibawa ke rumah sakit. Sidney dikelilingi wartawan, sadar bahwa Cotton yang ingin ketenaran itu telah menolongnya, Sidney mengalihkan semua pers itu kepada Cotton. Film berakhir dengan Sidney berjalan melintasi lapangan, meninggalkan keriuhan pasca pembunuhan berantai kali ini.

Pemeran

Lihat pula

Pranala luar