Friedrich Wöhler
Loncat ke navigasi
Loncat ke pencarian
Friedrich Wöhler | |
---|---|
![]() | |
Lahir | Eschersheim, Landgraviate Hesse-Kassel, Kekaisaran Romawi Suci | 31 Juli 1800
Meninggal | 23 September 1882 Göttingen, Jerman | (umur 82)
Tempat tinggal | Jerman |
Kebangsaan | Jerman |
Dikenal atas | Sintesis Wöhler |
Karier ilmiah | |
Bidang | Kimia organik Biokimia |
Institusi | Sekolah Politeknik di Berlin Sekolah Politeknik di Kassel Universitas Göttingen |
Pembimbing doktoral | Leopold Gmelin Jöns Jakob Berzelius |
Mahasiswa doktoral | Heinrich Limpricht Rudolph Fittig Adolph Wilhelm Hermann Kolbe Georg Ludwig Carius Albert Niemann Vojtěch Šafařík Carl Schmidt (chemist) Theodor Zincke |
Mahasiswa ternama lain | Augustus Voelcker[1] |
Friedrich Wöhler (31 Juli 1800 – 23 September 1882) adalah kimiawan Jerman yang terkenal karena berhasil menyintesis urea. Ia juga dapat memerangkap beberapa unsur kimia.
Ia lahir di Eschersheim. Pada tahun 1823 Wöhler menyelesaikan kuliahnya dalam bidang kedokteran di Heidelberg.
Bibliografi[sunting | sunting sumber]
![]() |
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Friedrich Wöhler. |
- Lehrbuch der Chemie, Dresden, 1825, 4 vols.
- Grundriss der Anorganischen Chemie, Berlin, 1830
- Grundriss der Organischen Chemie, Berlin, 1840
- Praktische Übungen in der Chemischen Analyse, Berlin, 1854
![]() | Artikel bertopik biografi tokoh ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |