Dadapsari, Semarang Utara, Semarang
Dadapsari | |
---|---|
Negara | ![]() |
Provinsi | Jawa Tengah |
Kota | Semarang |
Kecamatan | Semarang Utara |
Kodepos | 50173 |
Kode Kemendagri | 33.74.02.1009 ![]() |
Luas | 0,47 km² |
Jumlah penduduk | - |
Kepadatan | - |
Dadapsari merupakan sebuah nama kelurahan di wilayah kecamatan Semarang Utara, Kota Semarang, Provinsi Jawa Tengah. Pada tahun 2000, Kel. Banjarsari digabungkan ke wilayah Dadapsari karena jumlah penduduknya yang dianggap kurang mencukupi. Dadapsari dikenal karena tempat ini banyak dihuni oleh pendatang keturunan Arab, Benggali, Banjar, Melayu, Palembang, dsb. |kode pos =50173