Lompat ke isi

William Kennedy Dickson

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

William Kennedy Dickson
Sebuah frame dari Dickson Greeting 1891, film Amerika pertama yang ditampilkan kepada khalayak umum.
LahirWilliam Kennedy Laurie Dickson
(1860-08-03)3 Agustus 1860
Le Minihic-sur-Rance, Brittany, Prancis
Meninggal28 September 1935(1935-09-28) (umur 75)
Twickenham, Middlesex, Inggris
Pekerjaan{{hlistPenemu|sutradara|produser|sinematografer|aktor}}
IMDB: nm0005690 Allocine: 17132 Rottentomatoes: celebrity/wkl_dickson Edit nilai pada Wikidata

William Kennedy Laurie Dickson (3 Agustus 1860 – 28 September 1935) adalah seorang penemu asal Inggris yang merancang kamera film di bawah arahan Thomas Edison.[1][2]

Kehidupan awal

[sunting | sunting sumber]

William Kennedy Dickson lahir pada tanggal 3 Agustus 1860 di Le Minihic-sur-Rance, Brittany, Prancis. Ibunya adalah Elizabeth Kennedy-Laurie (1823?-1879) yang mungkin lahir di Virginia. Ayahnya adalah James Waite Dickson, seorang seniman, astronom, dan ahli bahasa asal Skotlandia. James Dickson mengklaim garis keturunan langsung dari sang pelukis William Hogarth dan dari Hakim John Waite, orang yang menjatuhkan hukuman mati kepada Raja Charles I.

Hubungannya dengan Biograf berakhir tanpa bisa dijelaskan pada tahun 1911. Dickson menghabiskan tahun-tahun terakhirnya dengan tenang di rumahnya di Twickenham, Inggris. Dia meninggal dunia pada tanggal 28 September 1935, pada usia 75 tahun tanpa mendapatkan penghargaan atas kontribusinya terhadap sejarah filmografi modern.[3] Kelalaian ini diteliti dan dikoreksi secara mendalam oleh Gordon Hendricks[4][5] dan Paul Spehr,[6] yang mengungkapkan kebenaran atas kontribusinya pada banyak proyek gambar bergerak.

Dickson adalah orang pertama yang menyutradarai dan kemungkinan besar membintangi film dengan perekaman langsung. Pada tahun 1894, ia menyutradarai The Dickson Experimental Sound Film. Seorang pria (yang kemungkinan Dickson) memainkan "The Song of the Cabin Boy" dengan biola ke dalam megafon yang digunakan untuk fonograf di luar kamera. Film ini adalah film pertama yang menggunakan Kinetoskop, , perangkat pertama yang digunakan dalam film suara paling awal.[5]

Penerbitan

[sunting | sunting sumber]
  • The Biograph in Battle (Buku mengenai film, UK, dicetak ulang pada tahun 1995)
  • History of the Kinetograph, the Kinetoscope and the Kinetophonograph (Penerbitan MOMA 2000 ISBN 978-0-87070-038-5 salinan Faksimili Dickson sendiri dari buku yang diterbitkan pada tahun 1895)
  • An Authentic Life of Edison. The Life and Inventions of Thomas Alva Edison. (bersama Antonia Dickson, 8 jilid. New-York. Thomas Y. Crowell & Co. 1894)[7]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "it was his Scottish protégé, William Dickson, who... ", The Scotsman, 23 March 2002
  2. ^ "William Dickson, Scottish inventor and photographer", Science & Society Picture Library, accessed 18 September 2010
  3. ^ "William Kennedy Dickson." Historic Camera. May. 2013. Retrieved 30 July. 2017. http://historiccamera.com/cgi-bin/librarium2/pm.cgi?action=app_display&app=datasheet&app_id=2512&
  4. ^ Hendricks, Gordon. (1972). Origins of the American film. New York: Arno Press. ISBN 0405039190. OCLC 354659. 
  5. ^ a b Hendricks, Gordon (1966). The Kinetoscope: America's First Commercially Successful Motion Picture Exhibitor. New York: Theodore Gaus' Sons. Reprinted in Hendricks, Gordon (1972). Origins of the American Film. New York: Arno Press/New York Times. ISBN 0-405-03919-0
  6. ^ Spehr, Paul C. (2008). The man who made movies : W.K.L. Dickson. New Barnet, Herts, UK: John Libbey Pub. ISBN 978-0861969364. OCLC 980739309. 
  7. ^ "An Authentic Life of Edison. The Life and Inventions of Thomas Alva Edison". New York Times. 11 November 1894. By W. K. L. Dickson and Antonia Dickson. Illustrated with drawings and photographs. 8 vo. New-York: Thomas Y. Crowell & Co. $4.50. 
  • John Barnes, Filming the Boer War (Bishopsgate Press, UK, 1992)[tanpa ISBN]
  • Eileen Bowser, The Transformation of Cinema, 1907–1915 (Charles Scribner’s Sons, US, 1990) [tanpa ISBN]
  • Richard Brown and Barry Anthony, A Victorian Film Enterprise:The History of the British Mutoscope and Biograph Company (Flicks Books, UK,1997) [tanpa ISBN]
  • Charles Musser, The Emergence of Cinema: the American Screen to 1907 (Charles Scribner’s Sons, US, 1990) [tanpa ISBN]
  • Charles Musser, Before the Nickelodeon: Edwin S Porter and the Edison Manufacturing Company (University of California Press, US, 1991) [tanpa ISBN]
  • William and Antonia Dickson, History of the Kinetograph, Kinetoscope, and Kinetophonograph (MOMA Publications 2000 ISBN 978-0870700385)
  • Gordon Hendricks, The Edison Motion Picture Myth (Arno Press, US, 1972) [tanpa ISBN]
  • Ray Phillips, Edison's Kinetoscope and its Films – a History to 1896 (Flicks Books,UK, 1997)[tanpa ISBN]
  • Paul Spehr, The Man Who Made Movies: W.K.L. Dickson (John Libbey Publishing Ltd, UK, 2008)[tanpa ISBN]

Bacaan lebih lanjut

[sunting | sunting sumber]
  • William and Antonia Dickson, History of the Kinetograph, the Kinetoscope and the Kinetophonograph (MOMA Publications 2000 ISBN 978-0-87070-038-5)
  • Gordon Hendricks, The Edison Motion Picture Myth (Arno Press, USA, 1972)
  • Ray Phillips, Edison's Kinetoscope and its Films – a History to 1896 (Flicks Books,UK, 1997)
  • Charles Musser, The Emergence of Cinema: the American Screen to 1907 (Charles Scribner’s Sons, USA, 1990)
  • Charles Musser, Before the Nickelodeon: Edwin S Porter and the Edison Manufacturing Company (University of California Press, USA, 1991)
  • Eileen Bowser, The Transformation of Cinema, 1907–1915 (Charles Scribner’s Sons, USA, 1990)
  • John Barnes, Filming the Boer War (Bishopsgate Press, UK,1992)
  • Richard Brown and Barry Anthony, A Victorian Film Enterprise:The History of the British Mutoscope and Biograph Company (Flicks Books, UK,1997)

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]