Vladimir Rama

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Vladimir Rama
LahirVladimir Rama Putra Sunil
8 November 1999 (umur 24)[1]
AlmamaterUniversitas Bina Nusantara
Pekerjaan
  • Pemeran
  • model
Tahun aktif2021—sekarang

Vladimir Rama Putra Sunil (lahir 8 November 1999) adalah pemeran dan model Indonesia.

Karier[sunting | sunting sumber]

Vladimir memulai karier aktingnya dengan berperan sebagai Zayn dalam film Love Knots pada tahun 2021.[2]

Pendidikan[sunting | sunting sumber]

Filmografi[sunting | sunting sumber]

Film[sunting | sunting sumber]

Tahun Judul Peran Catatan
2021 Love Knots Zayn Karya debut
2023 Puspa Indah Taman Hati Dodo
Boss with Love Sean
Malaikat Tanpa Sayap Satrio

Film pendek[sunting | sunting sumber]

Tahun Judul Peran Catatan
2023 Bad Games Alby Bagaskara

Serial web[sunting | sunting sumber]

Tahun Judul Peran Catatan
2022 Bad Boys vs Crazy Girls Michael Musim 1
2023 Bidadari Bermata Bening Raden Haryo Karloto / Yoyok
Princess & the Boss Benara Wijaya
TBA My Sexy Pretty Daddy Yogi
Keterangan
  Belum dirilis
  • TBA : To be announced

Serial televisi[sunting | sunting sumber]

Tahun Judul Peran Catatan
2024—sekarang Aku Mencintaimu karena Allah Dimas

FTV[sunting | sunting sumber]

  • Barisan Patah Hati, Kok Jadi Sehati? (2023)
  • Gadis Desa Cantiknya Ada Masalah Apa Ya? (2023)
  • FTV Legenda: Gadis Si Batu Menangis (2023)
  • Dikasih Cobaan, Malah Dicobain (2023)

Video klip[sunting | sunting sumber]

  • "Peka" — RiriMoeya (2021)
  • "Terlalu Berharap" — Rossa (2022); lagu tema Love Knots

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ vladimirama (8 November 2023). "cheers 24". Instagram. 
  2. ^ Azis, Nurkhuzaeni (9 Mei 2023). "9 Potret Vladimir Rama, Kakak Syifa Hadju di Princess & The Boss". 
  3. ^ "Data Mahasiswa". PDDIKTI. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]