The Maltese Falcon (film 1941)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
The Maltese Falcon
Berkas:Falconm.JPG
Poster rilis layar lebar
Sutradara
Produser
Ditulis oleh
SkenarioJohn Huston
Berdasarkan
The Maltese Falcon
oleh Dashiell Hammett
Pemeran
Penata musikAdolph Deutsch
SinematograferArthur Edeson
PenyuntingThomas Richards
DistributorWarner Bros.
Tanggal rilis
  • 03 Oktober 1941 (1941-10-03) (New York City)
  • 18 Oktober 1941 (1941-10-18) (Amerika Serikat)
Durasi101 menit
Negara
Bahasa
Anggaran$381,000[1]

The Maltese Falcon adalah sebuah film noir tahun 1941 yang ditulis dan disutradarai oleh John Huston[2] dalam debut penyutradaraannya, dan berdasarkan pada novel tahun 1929 bernama sama karya Dashiell Hammett.[3][4][5] Film tersebut dibintangi oleh Humphrey Bogart sebagai investigator swasta Sam Spade dan Mary Astor sebagai klien femme fatale-nya. Gladys George, Peter Lorre, dan Sydney Greenstreet juga ikut berperan, dengan Greenstreet tampil dalam debut filmnya.

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "The Maltese Falcon". AFI Catalog of Feature Films (American Film Institute). Diakses tanggal August 8, 2015. 
  2. ^ "The Maltese Falcon 1941". Turner Classic Movies. Atlanta: Turner Broadcasting System. Diakses tanggal September 18, 2016. 
  3. ^ Hammett, Dashiell (1992). The Maltese Falcon. New York City: Vintage Crime/Black Lizard. ISBN 978-0679722649. 
  4. ^ Variety film review; October 1, 1941, page 9.
  5. ^ Harrison's Reports film review; October 4, 1941, page 159.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Audio rekaman[sunting | sunting sumber]