Sania Velova

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Sania Velova
LahirNova Sania
16 November 1983 (umur 40)[1]
Jakarta, Indonesia
KebangsaanIndonesia
Nama lainSania Velova
Pekerjaan
Tahun aktif2002—sekarang
Anak2
KeluargaBarbie Kumalasari (kakak)

Nova Sania (lahir 16 November 1983), yang lebih dikenal sebagai Sania Velova merupakan aktris dan penyanyi berkebangsaan Indonesia. Sania sempat menjadi penyanyi latar untuk Bebi Romeo pada tahun 2002.[2][3]

Filmografi[sunting | sunting sumber]

Film[sunting | sunting sumber]

Tahun Judul Peran Catatan
2023 Invalidite Istri
Koridor Anya
TBA Guna-guna Pelakor Annisa
Keluar(Ga) Berencana Ratna
Rabi Jiwo Ibu Priyo
Keterangan
  Belum dirilis
  • TBA : To be announced

Serial web[sunting | sunting sumber]

Tahun Judul Peran Catatan
2020 Asya Story Ibu Fano
2023 Candy Caddy Bu Chris
2024 Happy Birth-Die Ninin
Komedi Kacau Presenter Episode 1

Serial televisi[sunting | sunting sumber]

Tahun Judul Peran Catatan
2017 Kecil-Kecil Jadi Manten Shinta
2018 Jo & Jay Detektif Jaman Now Miss Cihuy
Ummi
Wanita Perindu Surga Ira Musim 2; Episode 31
Karma the Series Riana Episode 10
Episode 54
Episode 78
Retno Episode 83
Rhoma Irama: Cinta dan Do'a Risma
Indra Ketujuh Sarah Episode 19
Shinta Episode 62
Kun Fayakun Rachel Episode 42
Tangis Kehidupan Wanita Angel Episode 29
2018, 2019 Oh Mama Oh Papa Siska Episode 18
Episode 24
Episode 43
Episode 160
Episode 186
Lita Episode 224
Jodoh Wasiat Bapak Dara Episode 820
Dyah Episode 847
Mira Episode 867
Cynthia Episode 934
2019 Para Pencari Tuhan Jilid 12: Ganti Nasib Putri
Cinta Sebening Embun Dewi
Menembus Mata Bathin the Series Dara Episode 249
2020 Kembalinya Raden Kian Santang Ratu Siluman Buaya Putih
2021 Dari Jendela SMP Dinda
Badai Pasti Berlalu Juleha
2022 Janet & Jamilah Shilla
Panggilan Sisil Episode 30, 31, dan 32
Tamara Episode 202 dan 203
2023 Magic 5 Mama Kitty Episode 85, 86, dan 87

FTV[sunting | sunting sumber]

  • Kisah Nyata: Anakku Korban Kemarahan Istriku (2018)
  • Azab: Azab Koruptor Munafik, Jenazahnya Kekurangan Kain Kafan dan Mengeluarkan Bau Busuk (2018)
  • Azab: Tubuh Terbaring Kaku Seperti Mayat Hidup karena Mendzalimi Anak Sendiri (2018)
  • Azab: Kisah Makam Berbau (2018)
  • Azab: Batu Besar yang Muncul dari dalam Makam si Wanita Zalim (2018)
  • Azab: Siksaan Neraka Bagi Istri Durhaka Kepada Suami (2018)
  • Kisah Cinta Terlarang: Aku Terjebak Menikahi Pria Beristri (2018)
  • Azab: Jebakan Wanita Pendendam Makam yang Menyemburkan Arang (2019)
  • Azab: Wanita Pendendam Berhati Keji Makamnya Dihantam Gempa dan Dipenuhi Lahar Panas (2019)
  • Azab: Laknat untuk Menantu Bejat dan Anak Durhaka dan Tertimbun Longsor, Jenazahnya Keras Bagai Batu (2019)
  • Azab: Penadah Sedekah Kejam Jenazahnya Mengeluarkan Bau Busuk dan Tidak Diterima Bumi (2019)
  • Azab: Menantu Durhaka Telat Tobat Tubuhnya Penuh Luka Bakar (2019)
  • Azab: Menantu Tamak Harta Bertobat Sebelum Ajal, Makamnya Mengeluarkan Aroma Wangi (2019)
  • Azab: Kain Kafan 20 Meter Tidak Cukup Membungkus Jenazah si Rentenir Zalim (2019)
  • Azab Spesial Lebaran: Wanita Penipu Berkedok Dermawan Mati Tersengat Listrik dan Jenazahnya Terbungkuk Bersujud (2019)
  • Azab: Angin Puting Beliung Mengiringi Pemakaman Jenazah Pengusaha Kambing yang Licik dan Keji (2019)
  • Azab: Koruptor Munafik Jenazahnya Kekurangan Kain Kafan dan Mengeluarkan Bau Busuk (2019)
  • Azab: Tubuh Terbaring Kaku Seperti Mayat Hidup karena Mendzalimi Anak Sendiri (2019)
  • Azab: Liang Lahat Mengecil Lalu Kuburan Terbelah karena Menentang Doa Ibu (2019)
  • Azab: Suami Curang dan Zalim Mati Berlumur Telur Busuk dan Mayatnya Dikerubungi Laler (2019)
  • Azab: Siksaan Neraka Bagi Istri yang Durhaka Kepada Suami (2019)
  • Azab: Ayah yang Menistakan Putri Kandungnya Sendiri Jadi Gila, Di Akhir Hayat Mati Tersiksa dalam Kobaran Api (2019)
  • Pintu Berkah: Kisah Adik yang Tau Diri dan Kakak yang Tak Tau Diri (2019)
  • Pintu Berkah: Kisah Ibu Guru Mulia yang Bercita-cita Mulia (2019)
  • Pintu Berkah: Bocah Ojek Payung Jadi Pengusaha Kebab Terkenal (2019)
  • Pintu Berkah: Habislah Gelap Terbitlah Mimpi Semanis Cendol Dawet (2020)
  • Pintu Berkah: Berkah Keikhlasan Nenek Penjual Air Keliling yang Ingin Berwakaf (2020)
  • Pintu Berkah: Cobaan Hidup Penjual Cendol Dawet Berbuah Manis (2020)
  • Pintu Berkah: Ibu Penjual Sosis Bakar yang Berjuang Mengangkat Derajat Keluarganya (2020)
  • Pintu Berkah: Penjual Bubur Manado yang Berhasil Mewujudkan Cita-cita Orang Tuanya (2020)
  • Pintu Berkah: Si Yatim yang Diabaikan Menjadikan Air Susu sebagai Kunci Keberhasilan (2020)
  • Pintu Berkah: Mantan Rentenir Jadi Peternak Lele Jutawan (2020)
  • Pintu Berkah: Cobaan Hidup Yang Harus Dilalui Lelaki Soleh Pengrajin Kaligrafi (2020)
  • Pintu Berkah: Tekad Kuat Bocah Malang Pekerja Serabutan Dalam Menyatukan Keluarganya (2020)
  • Pintu Berkah: Tukang Kaligrafi Teraniaya yang Berhasil Menggapai Sukses (2020)
  • Pintu Berkah: Kebaikan Hati Penjual Ikan Hias Keliling Berbuah Manis Di Masa Depan (2020)
  • Pintu Berkah: Bakti Tukang Aksesoris Keliling Pada Nenek Yang Merawatnya (2020)
  • Pintu Berkah: Kisah Nelangsa Ibu Petani Tomat yang Penuh Air Mata (2020)
  • Pintu Berkah: Kebaikan Hati Penjual Ikan Hias Keliling Berbuah Manis di Masa Depan (2020)
  • Pintu Berkah: Dari Pecundang Jadi Pemenang (2021)
  • Pintu Berkah: Ujian Hidup Tukang Odong-Odong yang Istiqomah Menyantuni Anak Yatim (2021)
  • Kisah Nyata: Ipar Rasa Orang Ketiga (2021)
  • Ratapan Buah Hati: Kuberikan Segalanya untuk Bertemu Ayah Kembali (2021)
  • Pintu Berkah: Gadis Penjual Kue Balok yang Sukses Mewujudkan Nenek Angkatnya (2021)
  • Pintu Berkah Spesial Ramadhan: Perjuangan Tukang Kolak di Bulan Ramadhan yang Penuh Cobaan (2021)
  • Pintu Berkah: Buah Sedekah Pemilik Depot Isi Ulang Oksigen (2021)
  • Ratapan Buah Hati: Anak yang Ikhlas Menjadi Tulang Punggung Keluarganya (2021)
  • Pintu Berkah: Tekad Kuat Anak Penggembala Kerbau yang Ingin Jadi Dokter Hewan (2021)
  • Finally Odong-Odong Membawa Cintaku (2021)
  • Pintu Berkah: Buruh Petik Kelapa Sawit Menjadi Eksportir Sukses (2021)
  • Pintu Berkah: Anak Pemulung Beras yang Sukses Menjadi Juragan Toko Sembako (2022)
  • Pintu Berkah: Dari Pemerah Susu Menjadi Pengusaha Keju (2022)
  • Pintu Berkah: Perjuangan Tukang Servis Ac Jadi Pengusaha Elektronik (2022)
  • Pintu Berkah: Tukang Bakso Bakar Keliling Jadi Pengusaha Taman Kuliner (2022)
  • Pintu Berkah: Ujian Hidup Bertubi-tubi Anak Penjual Kerupuk (2022)
  • Pintu Berkah Spesial Ramadan: Sabar Difitnah, Berbuah Kesuksesan Di Dunia Dan Akhirat (2022)
  • Pintu Berkah Spesial Lebaran: Anak Nelayan Yang Sukses Menjadi Pengusaha Parcel Lebaran (2022)
  • Pintu Berkah: Sepenggal Duka Gadis Buta Pemilik Kebun Singkong yang Tabah (2022)
  • Pintu Berkah: Jatuh Bangun Perjuangan Anak Supir Yang Sukses Menjadi Polwan (2022)
  • Pintu Berkah: Sholat Hajat Dan Doa Ibu Membawa Buruh Bangunan Menjadi Kontraktor Properti (2022)
  • Pintu Berkah: Perjuangan Nenek Penjual Kue Gemblong Keliling Yang Berhasil Menjadikan Cucunya Pengacara (2022)
  • Pintu Berkah: Cinta Dan Air Mata Anak Kembar Yang Tak Pernah Terpisahkan (2022)
  • Pintu Berkah: Perjuangan Bocah Pembuat Gerabah Yang Sukses Menjadi Pengusaha (2022)
  • Pintu Berkah: Dari Anak Penjual Papeda Keliling Menjadi Manager Sukses (2022)
  • Pintu Berkah: Anak Buruh Perkebunan Durian Berhasil Jadi Pengusaha Dodol (2022)
  • Pintu Berkah: Jatuh Bangun Anak Buruh Jadi Pengusaha Minyak Kelapa Sukses (2023)
  • Pintu Berkah: Kisah Nenek Tukang Urut Bayi Yang Disia-siakan Keluarganya (2023)
  • Pintu Berkah: Kesabaran Bocah Yang Merawat Ibunya Sendiri Berbuah Kebahagiaan (2023)
  • Pintu Berkah Spesial Ramadan: Buah Keikhlasan Pedagang Ketoprak Dalam Menghadapi Ujian Hidupnya (2023)
  • Pintu Berkah: Tidak Ada Kata Terlambat Bagi Seorang Ayah Yang Mau Bertobat (2023)
  • Mengejar Cinta Artis Ternama Yuk Bisa Yuk (2023)
  • Pintu Berkah: Pensiunan Guru Swasta Yang Mengikhlaskan Pesangonnya Untuk MCK Gratis (2023)
  • Bola Cintamu Berhasil Gol di Hatiku (2023)
  • Pintu Berkah: Penjual Seblak Ceker Yang Sukses Setelah Dihantam Badai Ujian Yang Menimpanya (2023)
  • Kamu Memang OB, Tapi Kamu Ratu di Hatiku (2023)
  • Pintu Berkah: Perjuangan Gadis Penjaga Tambak Yang Sering Dizalimi (2023)
  • Aku Butuh Ayang, Walau Tuhan Maha Penyayang (2023)
  • Ke Sana ke Mari, Eh Cintaku Malah Nyangkut di Hati Pak Guru Satu Ini (2023)
  • Pintu Berkah: Derita Gadis Batik Setelah Dicintai Anak Majikannya (2023)
  • Mundur Wir, Neng Ayam Senyumannya Bikin Melintir (2024)
  • Pintu Berkah: Perjuangan Ibu Penjual Nasi Jamblang Yang Ingin Bertemu Dengan Anaknya (2024)
  • Pintu Berkah: Sepenggal Doa Tulus dari Ibu yang Merindukan Anaknya (2024)
  • Kalau Sudah Jodoh, Pasti Ngebakso Juga (2024)

Diskografi[sunting | sunting sumber]

Singel[sunting | sunting sumber]

  • "Aku Butuh Cinta" (2017)

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Diananto, Wayan (ed.). "Jadi ART di Sinetron Badai Pasti Berlalu, Ini 6 Potret Pesona Sania Velova Adik Barbie Kumalasari". Liputan6.com. Diakses tanggal 25 Juli 2021. 
  2. ^ Prasetya Christvidya, Kezia (17 November 2020). "5 Potret Sania Velova, Pesinetron FTV Pintu Berkah Indosiar Sekaligus Presenter yang Berbakat". Fimela.com. Diakses tanggal 8 Mei 2021. 
  3. ^ Marhendri, Denny. Marhendri, Denny, ed. "Menawan dan Berbakat, Ini Potret Sania Velova yang Berperan di FTV Pintu Berkah". Merdeka.com. Diakses tanggal 25 Juli 2021. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]