Ron Randell

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Ron Randell
Randell dalam Follow the Boys (1963)
LahirRonald Egan Randell
(1918-10-08)8 Oktober 1918
Sydney, Australia
Meninggal11 Juni 2005(2005-06-11) (umur 86)
Woodland Hills, Los Angeles, California, Amerika Serikat
MakamPierce Brothers Westwood Village Memorial Park and Mortuary
PekerjaanPemeran
Tahun aktif1937–1995
Suami/istri
Elaine Diana Maltzman
(m. 1948; bercerai 1949)

Marie Keith
(m. 1952; bercerai 1955)

(m. 1957; wafat 2005)

Ronald Egan Randell (8 Oktober 1918 – 11 Juni 2005) adalah seorang pemeran asal Australia. Setelah permulaan karir aktingnya di atas panggung pada 1937, ia memerankan Charles Kingsford Smith dalam film Smithy (1946). Ia juga berperan dalam Bulldog Drummond at Bay (1947), Kiss Me Kate (1953), I Am a Camera (1955), Most Dangerous Man Alive (1961) dan King of Kings (1961).

Catatan[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Media terkait Ron Randell di Wikimedia Commons