Lompat ke isi

Raphinha

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Raphinha
Raphinha bermain untuk Leeds United pada Agustus 2021
Informasi pribadi
Nama lengkap Raphael Dias Belloli[1]
Tanggal lahir 14 Desember 1996 (umur 27)
Tempat lahir Porto Alegre, Brasil
Tinggi 176 cm (5 ft 9 in)[2]
Posisi bermain Gelandang Sayap
Informasi klub
Klub saat ini FC Barcelona
Nomor 11
Karier junior
2014–2015 Avaí
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2015 Avaí 0 (0)
2015–2016 Vitória Guimarães B 16 (5)
2016–2018 Vitória Guimarães 57 (18)
2018–2019 Sporting Lisbon 28 (6)
2019–2020 Leeds United 65 (17)
2022– Barcelona 74 (18)
Tim nasional
2021– Brasil 29 (9)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 04:10, 24 Oktober 2024 (UTC)
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 23:50, 15 Oktober 2024 (UTC)

Raphael Dias Belloli (lahir 14 Desember 1996), biasa dikenal sebagai Raphinha, adalah pemain sepak bola profesional Brazil yang bermain sebagai gelandang Sayap untuk klub La Liga Barcelona dan tim nasional Brasil. Ia dikenal karena kecepatannya, menggiring bola dan finishingnya di dalam kotak penalti.

Raphinha mengawai karier sepak bola profesional dengan klub Avaí. Ia kemudian bergabung ke klub Portugal Vitória Guimarães pada Februari 2016. Pada Mei 2018, Raphinha kemudian bergabung ke Sporting Lisbon. Dua musim bersama Sporting Lisbon, ia berhasil meraih gelar juara Piala Portugal dan Piala Liga Portugal. Pada 2019, ia kemudian bergabung ke klub Ligue 1 Rennes. Ia bermain selama dua musim dengan klub tersebut sebelum bergabung ke Leeds United dengan menandatangani kontrak berdurasi empat tahun pada Oktober 2020.[3] Setelah dua musim bermain untuk klub Leeds United, Raphinha bergabung ke Barcelona pada Juli 2022.[4]

Statistik karier

[sunting | sunting sumber]

Tim nasional

[sunting | sunting sumber]
Per pertandingan pada 27 September 2022.[5]
Jumlah penampilan dan gol menurut tim nasional dan tahun
Tim nasional Tahun Tampil Gol
Brasil
2021 5 2
2022 11 3
2023 4 1
2024 9 3
Total 29 9
Skor untuk Brasil ditulis di awal, kolom Skor menunjukkan skor setelah setiap gol Raphinha.[5]
Daftar gol Raphinha untuk timnas Brasil
No. Tanggal Stadion Tampil Lawan Skor Hasil Kompetisi Ref.
1 14 Oktober 2021 Arena da Amazônia, Manaus, Brasil 3  Uruguay 2–0 4–1 Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2022 [6]
2 3–0
3 1 Februari 2022 Mineirão, Belo Horizonte, Brasil 7  Paraguay 1–0 4–0 [7]
4 27 September 2022 Parc des Princes, Paris, Prancis 11  Tunisia 1–0 5–1 Persahabatan [8]
5 4–1

Sporting Lisbon

Individual

  • Pemain Muda Vitória Guimarães Terbaik: 2017[11]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "2020/21 Premier League squads confirmed" (dalam bahasa Inggris). Premier League. 20 Oktober 2020. Diakses tanggal 24 Oktober 2020. 
  2. ^ "Raphinha Leeds United Forward, Profile & Stats" (dalam bahasa Inggris). Premier League. Diakses tanggal 2 Februari 2022 (2022-02-02). 
  3. ^ "Leeds United sign winger Raphinha from Rennes for £17m". The Independent (dalam bahasa Inggris). 6 Oktober 2020. Diakses tanggal 6 Oktober 2020. 
  4. ^ "Raphinha: Leeds United agree deal with Barcelona for Brazil forward". BBC Sport (dalam bahasa Inggris). 13 Juli 2022. Diakses tanggal 13 Juli 2022. 
  5. ^ a b "General Information about the player Raphinha" [Informasi umum tentang pemain Raphinha]. National Football Teams (dalam bahasa Inggris). Benjamin Strack-Zimmermann. Diakses tanggal 28 September 2022 (2022-09-28). 
  6. ^ "Brasil vs. Uruguay 4–1". Soccerway. Diakses tanggal 2 Februari 2022. 
  7. ^ "Brasil vs. Paraguay 4–0". Soccerway. Diakses tanggal 2 Februari 2022. 
  8. ^ "BRasil vs. Tunisia 5–1". Soccerway. Diakses tanggal 28 September 2022. 
  9. ^ "Relatório de Análise de Jogo - Taça de Portugal Placard | Final | Sporting CP - FC Porto" (PDF) (dalam bahasa Portugis). Federasi Sepak Bola Portugal. 25 Mei 2019. Diakses tanggal 2 Februari 2022. 
  10. ^ "Penalties smile on Sporting again as Lions retain Taça da Liga crown" (dalam bahasa Inggris). PortuGOAL.net. 26 Januari 2019. Diakses tanggal 2 Februari 2022. 
  11. ^ "Brasileiro conquista prêmio inédito de revelação em Portugal" [Brazilian wins unprecedented award for revelation in Portugal] (dalam bahasa Portugis). Terra. 7 Desember 2017. Diakses tanggal 4 Januari 2018. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]