Mew (grup musik)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Mew (band))
Mew
2018
2018
Informasi latar belakang
AsalHellerup, Denmark
GenreAlternative rock
Indie rock
New prog
Shoegaze
Dream pop
Art rock
Experimental rock
Tahun aktif1995–sekarang
LabelSonyBMG/Evil Office
Situs webhttp://www.mewsite.com/
AnggotaJonas Bjerre
Johan Wohlert
Mads Wegner
Silas Utke Graae Jørgensen
Mantan anggotaBo Madsen

Mew adalah grup musik beraliran progressive rock yang berasal dari Denmark. Grup ini didirikan tahun 1994 oleh Jonas Bjerre (vokal, gitar), Bo Madsen (gitar), Silas Utke Graae Jørgensen (drum), Johan Wohlert (bass). Kemudian Johan Wohlert meninggalkan grup ini pada tanggal 11 April 2006 dan kemudian membentuk duo yang bernama The Storm, tetapi setelah 7 tahun berpisah akhirnya memutuskan kembali. Sedangkan Bo Madsen keluar sementara dari band pada tanggal 1 Juli 2015. Di Indonesia grup musik ini sukses menggelar pentas di ajang festival musik rock Java Rockin'Land tanggal 9 Agustus 2009 di kawasan Pantai Carnaval, Ancol, Jakarta. Saat ini mereka bermukim di London, Inggris.

Diskografi[sunting | sunting sumber]

  1. A Triumph for Man (1997)
  2. Half the World Is Watching Me (2000)
  3. Frengers (2003)
  4. And the Glass Handed Kites (2005)
  5. No More Stories/Are Told Today/I'm Sorry/They Washed Away//No More Stories/The World Is Grey/I'm Tired/Let's Wash Away (2009)
  6. Eggs are Funny (2010)
  7. Plus Minus + - (2015)
  8. Visuals (2017)

Catatan kaki[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]