Lek Albania
Loncat ke navigasi
Loncat ke pencarian
Lek Albania atau dalam bahasa Albania Lekë adalah mata uang resmi Albania yang setiap satuannya dibagi menjadi 100 qindarka. Mata uang ini pertama kali dipakai sejak tahun 1912 berasal dari Mata uang Ottoman. Nama lek berasal dari Alexander the Great. Nama qindarkë berasal dari Albania qind (seratus).
Pranala luar[sunting | sunting sumber]
![]() |
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Lek. |
- Saat ini dan bersejarah uang kertas menjadi Albania (Inggris) (Jerman)
![]() | Artikel bertopik ekonomi ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |