Gerung, Lombok Barat
Loncat ke navigasi
Loncat ke pencarian
Gerung | |
---|---|
Negara | ![]() |
Provinsi | Nusa Tenggara Barat |
Kabupaten | Lombok Barat |
Pemerintahan | |
• Camat | - |
Populasi | |
• Total | - jiwa |
Kode Kemendagri | 52.01.01 ![]() |
Luas | - km² |
Desa/kelurahan | - |
Gerung adalah sebuah kecamatan di kabupaten Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat, Indonesia. Gerung merupakan Pusat Pemerintahan Kabupaten Lombok Barat. Gerung menjadi Ibu kota Kabupaten Lombok Barat sejak Kota Mataram resmi menjadi Kota Madya. Karena letak Gerung yang berada di wilayah selatan Kabupaten Lombok Barat, Kecamatan-kecamatan yang berada di wilayah utara Kabupaten Lombok Barat seperti Tanjung, Bayan dan sekitarnya, meminta di bentuk Kabupaten Lombok Utara.
Referensi[sunting | sunting sumber]
Pranala luar[sunting | sunting sumber]
![]() | Artikel bertopik kecamatan di Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |