Ilektra

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Electra (film 1962))
Electra
SutradaraMichael Cacoyannis
ProduserMichael Cacoyannis
Ditulis olehMichael Cacoyannis
PemeranIrene Papas
Giannis Fertis
Aleka Katselli
Manos Katrakis
Notis Peryalis
Fivos Razi
Takis Emmanuel
Theano Ioannidou
Malaina Anousaki
Theodoros Dimitriou
Theodore Demetriou
Elsie Pittas
Petros Ampelas
Kitty Arseni
Thodoros Exarhos
Elli Fotiou
Afroditi Grigoriadou
Kostas Kazakos
Penata musikMikis Theodorakis
SinematograferWalter Lassally
PenyuntingLeonidas Antonakis
Tanggal rilis
  • 1962 (1962)
Durasi110 menit
NegaraYunani
BahasaYunani

Electra (Yunani: Ηλέκτρα Ilektra) adalah sebuah film Yunani 1962 yang berdasarkan pada sebuah permainan panggung, Electra, yang ditulis oleh Euripides. Film tersebut disutradarai oleh Michael Cacoyannis, sebagai film pertama dari trilogi "tragedi Yunani"-nya, yang disusul oleh The Trojan Women pada 1971 dan Iphigenia pada 1977. Film tersebut dibintangi oleh Irene Papas dalam peran utama sebagai Elektra, dan Yannis Fertis sebagai Orestis.

Alur[sunting | sunting sumber]

Ketika Raja Agamemnon dibunuh oleh istrinya Clytemnestra dan kekasih dan kerabatnya Aegisthus, putrinya Electra memutuskan untuk membalas peristiwa tersebut tersebut, dengan bantuan saudaranya Orestes. Ia dibantu sepupunya Pylades untuk singgah di rumah Clytemnestra, dan meskipun pada kenyataannya ia adalah ibunya, ia membacoknya sampai tewas, kemudian juga Aegisthus.

Pemeran[sunting | sunting sumber]

Penghargaan[sunting | sunting sumber]

Film tersebut masuk dalam Festival Film Cannes 1962 dimana film tersebut memenangkan penghargaan Transposisi Sinematik Terbaik.[1] Film tersebut juga dinominasikan pada Academy Award untuk Film Berbahasa Asing Terbaik.[2]

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Festival de Cannes: Electra". festival-cannes.com. Diakses tanggal 2009-02-22. 
  2. ^ "The 35th Academy Awards (1963) Nominees and Winners". oscars.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-10-06. Diakses tanggal 2011-11-01. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Ilektra di IMDb (dalam bahasa Inggris)