Catatan Si Boy III

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Catatan Si Boy III
SutradaraNasri Cheppy
Pemeran
Tanggal rilis
Durasi90 menit
NegaraIndonesia
BahasaBahasa Indonesia

Catatan Si Boy III adalah film Indonesia yang dirilis pada tahun 1989. Film yang disutradari oleh Nasri Cheppy ini dibintangi antara lain oleh Onky Alexander, Meriam Bellina, Didi Petet, Bella Esperance, Leroy Osmani, Nani Widjaja, dan Ida Kusumah.

Sinopsis[sunting | sunting sumber]

Berkisah tentang Boy (Onky Alexander) yang pergi ke Los Angeles untuk melanjutka studi. Disana ia berkenalan dengan Sheila (Bella Esperance), seorang pecandu heroin. Hubungan ini tidak disukai Jeffry, yang pernah bentrok dengan Boy di Jakarta dan pernah pula jadi pacar Vera, yang kini jadi pacar Boy. Jefry ternyata punya gank pemasok obat bius, hingga bentrokan tak terhindarka. Sementara, Vera menyusul ke Los Angles dan ia tak suka dengan hubungan Boy dan Sheila. Emon (Didi Petet) yang menjadi bumbu kocak di film dan sahabat Boy tentu saja muncul dan membuat ulah sendiri. Semua berakhir baik.

Pemeran[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]