Lompat ke isi

Ardisaeng, Pakem, Bondowoso

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Ardisaeng
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Timur
KabupatenBondowoso
KecamatanPakem
Kode pos
68253
Kode Kemendagri35.11.17.2002 Edit nilai pada Wikidata
Luas... km²
Jumlah penduduk7.679 jiwa
Kepadatan... jiwa/km²

Ardisaeng adalah sebuah desa di Kecamatan Pakem, Kabupaten Bondowoso, Provinsi Jawa Timur.

Ardisaeng memiliki 5 dusun yakni, Krajan, Krajan Barat, Krajan Timur, Lojajar dan Antokan. Di sebelah Utara berbatasan dengan Desa Sumber Dumpyong, Selatan berbatasan dengan Andung Sari, Barat berbatasan dengan Kupang.